Dalam teori sosial dan politik, pemodal selalu ditempatkan di posisi puncak piramida sosial. Said Didu mengatakan memang ada peran pemilik modal di setiap sendi mesin politik di Indonesia. Hal ini dikuatkan oleh pengalamannya dalam membantu beberapa calon presiden pada gelaran Pilpres.