Marselino Ferdinan tampil sebagai pahlawan setelah berhasil mencetak dua gol untuk Timnas Indonesia dalam Laga melawan Arab Saudi Selasa (19/11/2024) yang tampil bagus di Gelora Bung Karno (GBK).
Presiden ke-7 Republik Indonesia Joko Widodo teriak kegirangan saat menonton secara langsung Laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK) pada Selasa (19/11/2024).
Presiden Prabowo Subianto menyempatkan diri menyaksikan Timnas Indonesia menghadapi Arab Saudi dalam Laga Lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Selasa (19/11/2024) di sela-sela kunjungan kerjanya.
Calvin Verdonk berbicara tentang alasan dirinya mampu berlari seakan tanpa lelah ketika Timnas Indonesia menghajar Arab Saudi, Selasa (19/11/2024) malam WIB.
Sekretaris Jenderal Kementerian Pertahanan (Sekjen Kemhan) Mayjen TNI Tri Budi Utomo menetapkan 500 warga sipil dari berbagai daerah sebagai anggota baru komponen cadangan (komcad) matra darat di Balikpapan, Kalimantan Timur.
Ternyata legenda Italia sudah pernah ingatkan tentang bahaya Marselino Ferdinan, Timnas Indonesia berhasil kalahkan Arab Saudi dengan 2 gol cantik Marselino.
Warga Belanda mulai merasa kesal dengan program naturalisasi Timnas Indonesia yang sudah terbukti cukup sukses mengangkat prestasi dalam beberapa tahun terakhir
Sukses kalahkan Arab Saudi dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026, skuad Timnas Indonesia mendapat sejumlah kabar baik yang kian memperbesar peluang Garuda lolos.
Timnas Indonesia mendapatkan kabar baik dari dua rivalnya di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026, lantaran Bahrain dan Australia harus puas berbagi poin.