LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Mendagri hingga Kepala KSP Melayat Benny Laos di Rumah Duka Sentosa

Senin, 14 Oktober 2024

Jakarta, tvOnenews.com - Jenazah calon gubernur Maluku Utara Benny laos disemayamkan di rumah duka Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto Jakarta.

Jenazah akan dimakamkan di Kompleks pemakaman San Diego Hills pada 15 Oktober mendatang.

Jenazah Benny Laos tiba di RSPAD Gatot Subroto disambut keluarga dan para pelayat.

Calon gubernur Maluku Utara tersebut meninggal dunia setelah speedboat yang ditumpanginya bersama rombongan kampanye Pilkada Maluku Utara terbakar hebat di Pulau Taliabu kemarin.

Di RSPAD jenazah Benny Laos disemayamkan hingga hari pemakaman yang direncanakan digelar pada tanggal 15 Oktober mendatang.

Nampak sejumlah pejabat pemerintah dan tokoh-tokoh nasional di antara para pelayat.

Mereka menyampaikan duka cita atas kepergian sang calon gubernur Maluku Utara.

Salah satunya adalah Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian yang mengenal almarhum dengan baik.

Tito karnavian mengungkapkan meski terjadi insiden tragis terhadap salah satu peserta pemilihan gubernur Maluku Utara, hajatan pesta demokrasi provinsi tersebut tidak akan terganggu dan tetap berlangsung sesuai jadwal.

Sementara itu mengenai dugaan permainan kotor dibalik insiden yang menewaskan Benny Laos, salah satu kerabat, Choel Malarangeng menyerahkan penyelidikan kepada pihak berwajib. (awy)
 

Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
img_title
15:56

[BREAKING NEWS] Prabowo Panggil Para Calon Menteri

Sederet nama politikus mulai memadati kediaman Presiden RI terpilih  Prabowo Subianto di bilangan Jalan Kertanegara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan pada Senain (14/10/2024). 
img_title
05:39

Kronologi Nenek 80 Tahun yang Hilang di Hutan Ditemukan Tewas

Sempat hilang dalam sepekan, seorang nenek di Maluku Tengah, Maluku ditemukan tewas dalam kondisi membusuk di hutan pada Sabtu kemarin.
img_title
05:37

Menanti Komposisi Kabinet Prabowo-Gibran

Sekjen Partai NasDem Hermawi Taslim menegaskan bahwa Partai NasDem tidak akan masuk ke kabinet Pemerintahan Prabowo-Gibran.
img_title
01:05

Dharma Pongrekun Meninjau Pelaku UMKM di Johar Baru

Dharma Pongrekun, calon gubernur Jakarta nomor urut 2 melakukan blusukan ke Kampung Rawa, Kelurahan Johar Baru, Jakarta Pusat.
img_title
01:09

Ridwan Kamil Beri Hadiah Umrah ke Jemaah Maulid Nabi di Ciracas

Calon Gubernur Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil menghadiri acara Maulid Nabi Forum Komunikasi Majelis Taklim Jakarta Timur di GOR Ciracas.
img_title
02:58

Ingin Anak Tetap Gemuk Walau Susah Makan, ART Beri Steroid ke Balita

Polda Jawa Timur menahan asisten rumah tangga di Surabaya yang kedapatan memberi steroid ke anak usia 2 tahun.
img_title
11:57

Nama Effendi Gazali Diusulkan Masuk Dalam Kabinet Prabowo?

Susunan kabinet di pemerintahan Prabowo Subianto Gibran Rakabuming Raka sedang tahap finalisasi di tengah penggodokan kandidat.
img_title
04:45

Keluarga Siswi SMP Korban Pembunuhan Sangat Kecewa para Pelaku Divonis Ringan

Majelis hakim yang diketuai oleh Edward ini menjatuhkan vonis 10 tahun penjara dan 1 tahun pelatihan kerja terhadap IS (16)pelaku utama dalam kasus pembunuhan dan pemerkosaan siswi SMP berinisial AA (13).
img_title
02:49

Siswa SD di Kota Yogya Diduga 3 Tahun di Bully Temannya, Orang Tua Lapor Disdikpora

Kasus perundungan ini diduga telah terjadi selama 3 tahun, hingga pihak orang tua akhirnya melaporkan ke Dinas Dikpora Kota Yogyakarta.
img_title
06:36

Apel Kesiapan Pengamanan Pelantikan Presiden dan Wapres RI

Jelang pelantikan presiden dan wakil presiden terpilih 2024-202, apel kesiapan pengamanan yang dilakukan oleh Polri dilakukan hari ini atau pagi ini di Mako Brimob di Kelapa Dua, Depok.
img_title
03:36

Polisi Selidiki Penyebab Kebakaran Kapal yang Menewaskan Cagub Maluku Utara

Detik-detik Speedboat milik Calon Gubernur Provinsi Maluku Utara nomor urut 4, Benny Laos ludes terbakar di Pelabuhan Bobong, Kecamatan Taliabu Barat, Kabupaten Kepulauan Sula, Sabtu (12/10/2024) terekam kamera.  
img_title
01:13

Kapal Tenggelam, 32 Penumpang Terombang-ambing di Laut

Sebuah kapal nelayan yang mengangkut puluhan penumpang tenggelam di perairan Pulau Air, Pulau Panggang, Kepulauan Seribu, Jakarta Utara.
img_title
02:25

Prabowo Subianto Sindir Kelompok Tukang Caci Maki

Presiden terpilih Prabowo Subianto menyindir kelompok yang suka melakukan caci maki. Prabowo tak mengungkap siapa sosok yang dimaksud, selain hanya menyebut ada kelompok yang punya budaya caci maki.
img_title
07:09

Fakta Penemuan Jasad Bayi di Tengah Jalan di Kotawaringin Timur

Warga Kabupaten Kotawaringin Timur menemukan jasad seorang bayi yang tergeletak di tengah jalan.
img_title
03:29

Prabowo Bertemu Jokowi dan Gibran di Solo

Menteri Pertahanan (Menhan) dan Presiden terpilih Prabowo Subianto menyambangi kediaman Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Solo, Jawa Tengah, Minggu (13/10/2024) siang.
img_title
03:25

Eks Anggota DPRD Jadi Korban TPPO Myanmar

Mantan anggota DPRD Indramayu diduga menjadi korban TPPO. BP3MI Jawa Barat telah bersurat ke Kementerian Luar Negeri dan ke BP3MI Pusat untuk membuat laporan ke kepolisian dan melakukan penjemputan.
img_title
01:03

Prajurit TNI di Lebanon Berada dalam Kondisi Aman

Kontingen Garuda yang tergabung dalam pasukan perdamaian PBB di Lebanon terpaksa berlindung di bunker sesuai dengan ketentuan yang dikeluarkan oleh Force Commander UNIFIL.
img_title
03:12

Sejumlah Kecamatan di Padang Lawas Terdampak Banjir

Tingginya intensitas hujan yang terjadi di Kabupaten Padang Lawas saat ini mengakibatkan sejumlah kecamatan di Kabupaten Padang Lawas mengalami banjir.
img_title
02:10

Dramatis! BPBD Selamatkan Lansia yang Diduga Hendak Bunuh Diri di Sungai Citanduy

Seorang lansia di Kota Banjar Jawa Barat dievakuasi petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Banjar.
Jangan Lewatkan
Malam-malam ke Kertanegara, Sinyal Sri Mulyani Bakal Jadi Menteri Keuangan Pemerintahan Prabowo Subianto Terungkap

Malam-malam ke Kertanegara, Sinyal Sri Mulyani Bakal Jadi Menteri Keuangan Pemerintahan Prabowo Subianto Terungkap

Menteri Keuangan RI, Sri Mulyani disinyalir bakal kembali menjabat dengan jabatan sekarang di pemerintahan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka 2024-2029.
Calon Menteri Agama Kabinet Prabowo Gibran Seorang Imam Besar?

Calon Menteri Agama Kabinet Prabowo Gibran Seorang Imam Besar?

,Nasaruddin mengaku senang bisa menjadi salah satu sosok yang diminta bergabung dengan kabinet Presiden RI Terpilih, Prabowo Subianto.
Diminta Prabowo Subianto Masuk Kabinet Jadi Calon Menteri, Meutya Hafid: Tugasnya Berat!

Diminta Prabowo Subianto Masuk Kabinet Jadi Calon Menteri, Meutya Hafid: Tugasnya Berat!

Ketua Komisi I DPR RI sekaligus politikus Partai Golkar, Meutya Viada Hafid turut dipanggil Presiden Terpilih, Prabowo Subianto ke Jalan Kertanegara IV, Jakarta Selatan, Senin (14/10/2024) malam.
Tak Terima Wasit Ahmed Al Kaf Diserang Suporter Timnas Indonesia, Warga Oman Ramai-ramai Pasang Badan dan Siap Lakukan Ini

Tak Terima Wasit Ahmed Al Kaf Diserang Suporter Timnas Indonesia, Warga Oman Ramai-ramai Pasang Badan dan Siap Lakukan Ini

Warga negara Oman pasang badang untuk wasit Ahmed Al Kaf yang mendapat serangan di media sosial dari suporter Timnas Indonesia usai pertandingan lawan Bahrain.
Pemanggilan Calon Menteri ke Kertanegara, Prabowo Subianto Klaim Semua Siap Ketika Dapat Tawaran Masuk Kabinet

Pemanggilan Calon Menteri ke Kertanegara, Prabowo Subianto Klaim Semua Siap Ketika Dapat Tawaran Masuk Kabinet

Presiden Terpilih Prabowo Subianto mengungkap semua tokoh yang dipanggil ke kediamannya di Jalan Kertanegara IV, Jakarta Selatan telah mengonfirmasi siap membantu dalam kabinet.
Usai Debut Bersama Timnas Indonesia, Harga Pasaran Mees Hilgers Melesat Tajam hingga Hampir Lewati Nilai Skuad China

Usai Debut Bersama Timnas Indonesia, Harga Pasaran Mees Hilgers Melesat Tajam hingga Hampir Lewati Nilai Skuad China

Nilai pasaran Mees Hilgers melesat tajam usai melakoni debut bersama Timnas Indonesia hingga hampir melewati nilai pasaran skuad China secara keseluruhan.
Timnas Indonesia Dicurangi Wasit Ahmed Al Kaf, Netizen Bertindak Hingga Google Maps Bahrain Berganti Nama Menjadi...

Timnas Indonesia Dicurangi Wasit Ahmed Al Kaf, Netizen Bertindak Hingga Google Maps Bahrain Berganti Nama Menjadi...

Pecinta sepakbola tanah air masih tak dapat melepas rasa kekecewaannya usai kemenangan Timnas Indonesia melawan Bahrain dicuri oleh wasit Oman, Ahmed Al Kaf.
Cuma Hafal Surat Al Ikhlas ‘Qul Huwallahu Ahad’ Boleh Jadi Imam Shalat? Ustaz Adi Hidayat Jawab Tegas Hukumnya…

Cuma Hafal Surat Al Ikhlas ‘Qul Huwallahu Ahad’ Boleh Jadi Imam Shalat? Ustaz Adi Hidayat Jawab Tegas Hukumnya…

Banyak surat pendek yang dapat dibacakan saat shalat. Namun apakah orang yang hafalannya hanya sedikit seperti surat Al Ikhlas boleh menjadi imam shalat? 
Sarwendah Bingung Hadapi Kelakuan Asli Betrand Peto: Kaget kan, Kebiasaannya, Jangan Sampai Aku yang...

Sarwendah Bingung Hadapi Kelakuan Asli Betrand Peto: Kaget kan, Kebiasaannya, Jangan Sampai Aku yang...

Usai bercerai dengan Ruben Onsu, Sarwendah jujur bingung hadapi kelakuan asli Betrand Peto. Bahkan Ibu angkat Onyo itu sampai bilang kalu ia tak mau tanggung
Meski Main di Kandang, Cina Tak Bisa Sembunyikan Kekhawatiran jelang Lawan Timnas Indonesia, Skuad Asuhan Shin Tae-yong Itu

Meski Main di Kandang, Cina Tak Bisa Sembunyikan Kekhawatiran jelang Lawan Timnas Indonesia, Skuad Asuhan Shin Tae-yong Itu

Perlu diketahui bahwa dua tim kelas menengah lainnya di grup ini, Bahrain dan Timnas Indonesia, mengoleksi 4 dan 3 poin, sementara Cina masih kosong tangan ...