Kementerian Hak Asasi Manusia
Kementerian HAM Perkuat Penyelesaian Sengketa Humanis melalui Mediasi Non-Litigasi
Kementerian Hak Asasi Manusia terus menegaskan komitmennya dalam menghadirkan penyelesaian persoalan sosial yang berkeadilan dan berperspektif HAM bagi masyarakat.
Kumpulkan Usulan Terkait Revisi UU HAM, Wamenham: Pasal Demi Pasal Diperbaiki
Kemenham melakukan revisi Undang-Undang HAM. Berbagai usulan dari beragam pemangku kepentingan menjadi pertimbangan dalam pembahasan revisi UU HAM tersebut.
Kementerian HAM Tunggu Dipanggil DPR Setelah Susun Revisi UU HAM
Menteri HAM Natalius Pigai mengatakan Kementerian HAM telah rampung menyusun revisi UU Nomor 39 Tahun 1999 tentang HAM dan tengah menunggu dipanggil DPR untuk memulai pembahasan bersama
Gus Yaqut Tolak Sebutan Muktamar PKB Tandingan, Menteri Agama Justru Sebut Hak Demokrasi yang Hilang
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menilai sah-sah saja jika kembali ada Muktamar Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) di Jakarta walaupun sebelumnya sudah ada Muktamar PKB yang digelar di Bali pada 24-25 Agustus 2024.
Cak Imin Terpilih Jadi Ketum PKB, Lukman Edy Ajukan Keberatan ke Kemenkumham
Mantan Sekretaris Jenderal Partai Kebangkitan Bangsa (Sekjen PKB) Lukman Edy menolak pengesahan Muhaimin Iskandar atau Cak Imin sebagai Ketua Umum PKB periode 2024-2029.
Temui Pelanggaran HAM, Ombudsman Minta Kemensos Perbaiki Layanan Rehabilitasi Sosial Disabilitas Mental
Anggota Ombudsman RI, Indraza Marzuki Rais mengungkapkan, pihaknya menemukan berbagai pelanggaran hak asasi manusia (HAM) di beberapa unit rehabilitasi sosial.
Memuat Konten Berikutnya...