Menteri Koordinator Pangan Zulkifli Hasan blusukan menelusuri hutan menemui para petani di Gunung Raja Basa yang terletak di Desa Way Kalam, Kecamatan Penengahan, Lampung Selatan, pada Selasa (2/12/2025).
Kemenko Perekonomian RI mmenjelaskan bahwa tim perunding Indonesia saat ini berupaya agar komoditas yang tidak diproduksi di Amerika Serikat dapat dibebaskan bea masuk.
Kasus ini bermula dari proses pengadaan bahan baku kakao untuk program Cacao Teaching and Learning Industries (CLTI) di Batang, Jawa Tengah pada tahun 2019.
Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) bersama Cocoa Sustainability Partnership (CSP) menyelenggarakan Lokakarya Nasional Pengembangan Kebun Induk Tanaman Kakao.
Harga komoditas seperti kelapa dan kakao naik tajam. Pemerintah percepat replanting kelapa dan alihkan ekspor CPO ke biofuel B40/B50 demi ketahanan energi nasional.
Harga kakao turun akibat musim panen di Nigeria & Pantai Gading. Petani terdampak, industri cokelat diuntungkan. Pasar waspada akan dinamika harga ke depan.
Menko Airlangga menyampaikan pemerintah akan mengubah Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS) menjadi Badan Pengelola Dana Perkebunan (BPDP).
Putri KW memastikan tempat di babak kedua Indonesia Masters 2026 usai menaklukkan wakil Taiwan, Sung Shuo Yun, lewat kemenangan dua gim langsung 21-15, 21-15.
Pasangan para panahan putra Indonesia, Arif Firmansyah dan Ken Swagumilang berhasil melangkah ke babak final nomor compound ganda putra ASEAN Para Games (APG) 2025 setelah menaklukkan wakil Filipina, Burgos Marzel dan Angelo Manangdang.
Sertifikat tanah lama seperti girik hingga letter C tidak akan berlaku lagi mulai 2 Februari 2026. Terkait hal ini, Kementerian ATR/BPN memberikan solusinya.
Tim Monster energy Yamaha memamerkan livery baru untuk motor YZR-M1 V4 yang akan digunakan dua rider mereka, Fabio Quartararo dan Alex Rins di MotoGP 2026.