Bagi orang yang akan menjalankan ibadah puasa, boleh untuk makan minum hingga masuk waktu subuh.
"Silakan makan minum senikmatnya, batasnya sampai datang fajar," kata Ustaz Adi Hidayat.
"Tandanya fajar apa, ada 2 tanda, tanda yang bisa dilihat dengan mata," terang Ustaz Adi Hidayat.
"Kalau tidak mau repot, tanda yang didengar telinga (adzan)," lanjutnya.
Maka di sini sudah jelas bahwa batas makan sahur adalah sampai adzan subuh berkumandang.
Load more