tvOnenews.com - Ahli tarot Denny Darko mencoba meramal nasib Patrick Kluivert di Timnas Indonesia.
Patrick Kluivert telah menyelesaikan dua laga perdananya sebagai pelatih Timnas Indonesia, menghadapi Australia dan Bahrain.
Debut Patrick Kluivert dimulai dengan hasil kurang memuaskan.
Dalam laga tandang menghadapi Australia pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia harus mengakui keunggulan tuan rumah dengan skor telak 1-5.
Namun, Skuad Garuda bangkit di laga berikutnya saat menjamu Bahrain di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta.
Load more