News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Maurits Mantiri: Dari Ujung Sulawesi, Kota Bitung Mendunia

Wali Kota Bitung Maurits Mantiri juga mengakui banyak dari masyarakat Indonesia yang ia jumpai mengira Bitung adalah Bangka Belitung. Letaknya yang berada di ..
Kamis, 12 Januari 2023 - 21:00 WIB
Pelabuhan Bitung
Sumber :
  • Pemkot Bitung

Wali Kota Bitung Maurits Mantiri juga mengakui banyak dari masyarakat Indonesia yang ia jumpai mengira Bitung adalah Bangka Belitung.

Meski namanya mirip dengan Bangka Belitung, Kota Bitung berada jauh dari Pulau Jawa apalagi Sumatera. Bitung terletak di ujung Pulau Sulawesi. Meski pun jauh di ujung sana, kami Kota Bitung optimis bisa mendunia,” katanya kepada tvOnenews.com, Kamis (12/1/2023) di Jakarta.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Nama Bitung sendiri dicantumkan kepada Kota Bitung sejak wilayah berpantai itu ditumbuhi pohon bitung yang menjadi tempat berteduh dan bersinggah para nelayan sekitar akhir abad ke-18 atau awal abad 19.

Letaknya yang berada di bibir laut Sulawesi dan laut Pasifik Utara membuat Bitung menjadi daerah penyumbang ikan terbesar di Indonesia.

Sebanyak 14 pabrik besar pengolah ikan di Indonesia, tujuh di antaranya berada di Bitung. Mayoritas produknya menggunakan ikan cakalang dan tuna.

“Kalau dipersentase, sekitar 80 persen mengolah ikan cakalang dan 20 persen ikan tuna,” ujar Maurits.

Konsumsi ikan masyarakat setempat juga sangat tinggi mencapai 1400 ton per hari.

"Kami makan ikan cakalang aja sampai 1400 ton per hari. Belum lagi dari pabrik-pabrik itu, bisa menyentuh 70 ton sehari mengolah ikan cakalang dan ikan tuna," jelasnya.

Dengan begitu, Bitung bisa saja dijuluki Jepang-nya Indonesia.

Tak Ingin Hanya Berjaya di Lautan

Maurits amat bersyukur dengan potensi alam di wilayah yang dikelolanya. Namun demikian politisi PDI Perjuangan itu tak ingin puas di sektor perikanan.

Dia ingin Sumber Daya Manusia (SDM) Bitung juga unggul, sebagaimana cita-cita Presiden Joko Widodo pada periode keduanya.

Maka dari itu dalam visinya, wali kota yang menjabat sejak 2021 itu mencanangkan Bitung sebagai kota digital. Upaya digitalisasi Bitung dimulai dengan mengintegrasikan institusi pendidikan dan pelayanan masyarakat dengan teknologi.

“Kami perkenalkan ‘Bitung Kota Digital’, dimulai dengan mempermudah dan memperbaiki kualitas internet di Bitung. Kami buat 1000 titik WiFi baru,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Jika tingkat keterbukaan dan pengetahuan masyarakat Bitung sudah bagus maka yang lain akan ikut,” imbuhnya.

Digitalisasi menurutnya adalah sebuah ekosistem untuk mendukung pengembangan pendidikan, ekonomi, sosial, hingga kesejahteraan masyarakat.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT