News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Head to Head Imbang, Qatar Yakin Hadapi Ekuador di Pembukaan Piala Dunia 2022

Tuan rumah Piala Dunia 2022 siap menjadi sorotan. Qatar memasuki partai pembuka dengan percaya diri karena memiliki rekor pertandingan yang baik dengan Ekuador.
Minggu, 20 November 2022 - 22:14 WIB
Qatar dan Ekuador siap buka Piala Dunia 2022 dengan laga seru.
Sumber :
  • tvonenews

Doha, Qatar – Tuan rumah Piala Dunia 2022 siap menjadi sorotan. Qatar memasuki partai pembuka dengan percaya diri karena memiliki rekor pertandingan yang baik dengan Ekuador.

Dalam sejarah, Qatar akan memasuki Piala Dunia pertama. Keistimewaan sebagai tuan rumah membuat squad Al ‘Annabi akan tampil pada pertandingan pembuka, dengan melawan utusan CONMEBOL, Ekuador yang berpengalaman tampil di tiga Piala Dunia sebelumnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pertunjukan pembukaan pada Minggu malam, 20 November 2022, pun menjadi penentuan bagi dua negara. Sebelum beradu di Piala Dunia 2022, Qatar dan Ekuador sudah bertemu tiga kali pada pertandingan persahabatan.

 

Sudah Tiga Kali Bertemu

Dua tim berbagi hasil seimbang dari tiga pertandingan sebelumnya. Hasil seri 1-1 pada pertemuan pertama menjadi awal persaingan Qatar dan Ekuador pada 1996.

Pada rangkaian kedua pertandingan persahabatan, tahun yang sama, Ekuador sukses mengalahkan Qatar dengan skor 2-1.

Qatar kemudian mengambil giliran kemenangan pada pertandingan ketiga pada 2018. Laga berjalan dramatis saat tim Merah-Hati unggul dua gol lebih dulu melalui striker Akram Afif dan Almoez Ali pada babak pertama.

Duel meningkat seru pada babak kedua. Qatar memperbesar keunggulan dengan tendangan penalti striker Hassan Al-Haydos.

Membalas gol kapten Qatar, pemimpin Ekuador pun coba membawa timnya untuk mengejar deficit. Enner Valencia mencetak gol pada menit 66.

Tapi dalam sekejap, Almoez Ali membawa timnya menjauh lagi dengan gol, 4-1. Kapten Enner Valencia susah-payah mempertipis ketinggalan Ekuador, 4-2, malah rekannya mendapat kartu merah.

Kekurangan jumlah pemain, Ekuador dapat memperkecil deficit dengan gol Jose Cevallos. Tapi saat berusaha menyamakan skor, justru tim Negeri Pisang malah kehilangan kapten Enner Valencia yang juga terkena sanksi kartu merah pada menit akhir pertandingan.

 

Pemain Qatar Masih Lengkap

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Skor akhir 4-3, Qatar menyamakan head to head dengan Ekuador. Statistis imbang kini membayangi duel dua tim pada pembukaan Piala Dunia 2022.

Namun Qatar boleh percaya diri lebih baik karena tiga penyumbang gol pada pertandingan 2018 kini masih memperkuat tim Felix Sanchez. Di sisi Ekuador, hanya Enner Valencia yang tersisa. Akankah hasil duel masa lalu jadi hitungan modal pada laga Piala Dunia 2022? (raw)

Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT