Selain itu, Madura United juga berupaya untuk kembali ke jalur kemenangan pada kompetisi Liga 1 Indonesia setelah pada dua pertandingan sebelumnya gagal mendapatkan poin penuh.
Pada dua pertandingan sebelumnya, Madura United harus takluk dengan skor 1-3 dari PSM Makassar dan ditahan imbang tanpa gol ketika bertandang ke markas Persib Bandung.(ant/lgn)
Load more