News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pentingnya Perlindungan Data Pribadi Bagi Para Korban Aplikasi Pinjol

Pada era modern ini di mana penggunaan aplikasi online meningkat pesat, perlindungan data pribadi menjadi suatu tantangan besar yang harus dihadapi oleh para pelaku usaha.
Kamis, 2 Juni 2022 - 15:57 WIB
Ilustrasi Pinjaman Online.
Sumber :
  • tvOne

Jakarta - Pada era modern ini di mana penggunaan aplikasi online meningkat pesat, perlindungan data pribadi menjadi suatu tantangan besar yang harus dihadapi oleh para pelaku usaha pemilik aplikasi online maupun individu pemilik data pribadi. 

Salah satu fenomena pelanggaran perlindungan data pribadi yang kerap terjadi dewasa ini adalah kebocoran data pribadi dalam sistem elektronik aplikasi pinjaman online (pinjol). Sebagaimana kita ketahui bersama, pinjaman online merupakan kegiatan usaha yang menyediakan jasa pinjaman uang melalui aplikasi online. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pinjaman uang melalui aplikasi online menyediakan fitur-fitur dalam aplikasinya yang mempermudah pengguna dari aplikasi online tersebut untuk memperoleh suatu pinjaman uang dan pengajuan pinjaman tersebut tidak sesulit apabila dibandingkan dengan pengajuan pinjaman uang kepada bank. Dalam pengajuan pinjaman online tersebut tentunya diperlukan suatu pengumpulan data pribadi dari para calon peminjam yang dilakukan oleh penyelenggara aplikasi pinjaman online. 

Pada tahap pengumpulan data pribadi tersebut, sering kali terjadi penyalahgunaan dari data pribadi ini yang disimpan dalam aplikasi pinjaman online. 

Penyalahgunaan ini dilakukan dalam bentuk hacking atas alat komunikasi peminjam untuk mengumpulkan dan menyebarluaskan nomor-nomor telepon keluarga dan teman peminjam yang tersimpan di dalam handphone peminjam. Apabila pinjaman belum dibayar melewati batas penagihan, aplikasi pinjol akan membagikan nomor-nomor telepon yang di hack dan data pribadi peminjam (seperti KTP, alamat tempat kerja, nomor telepon) kepada debt collector. 

Akibat dari cara penagihan yang dilakukan oleh debt collector secara agresif dan seringkali diiringi dengan ancaman, banyak peminjam yang merasa frustrasi, bahkan dalam beberapa kasus peminjam memutuskan untuk melakukan bunuh diri dikarenakan rasa malu. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Melihat hal-hal tersebut di atas, kami memahami bahwa pelanggaran terhadap perlindungan data pribadi dari peminjam pinjaman online kerap dilakukan oleh penyelenggara pinjaman online yang tidak mendapatkan ijin dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK). 

Hal ini menyebabkan minimnya pengawasan kegiatan pinjol ilegal, karena OJK hanya dapat mengawasi dan menjatuhkan sanksi administratif bagi pengusaha pinjol yang telah mendapatkan ijin dari OJK.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Carrick Sindir Ruben Amorim? Sang Pelatih Malah Puji Habis-habisan Bintang Muda MU

Carrick Sindir Ruben Amorim? Sang Pelatih Malah Puji Habis-habisan Bintang Muda MU

Michael Carrick memuji Kobbie Mainoo sebagai simbol regenerasi Manchester United (MU). Gelandang muda itu kembali bersinar dan masuk rencana kontrak baru klub.
Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dunia maya digegerkan dengan adanya informasi soal selebgram Lula Lahfah ditemukan meninggal dunia di Apartemen Essence Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026) malam.
Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pelatih timnas Indonesia John Herdman menegaskan keputusan para pemain diaspora bermain di kompetisi domestik tidak dipandang sebagai hal negatif.
Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya mengungkap selebgram Lula Lahfah, pacar Reza Arap ditemukan meninggal dunia di apartemen di Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Akun instagram milik selebgram sekaligus artis Lula Lahfah diserbu netizen usai kekasih dari Reza Arap itu dikabarkan meninggal dunia.
Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola mengakui Arsenal sebagai tim terbaik dunia saat ini. Manchester City menghadapi tantangan berat mengejar puncak klasemen Liga Inggris musim ini.

Trending

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Akun instagram milik selebgram sekaligus artis Lula Lahfah diserbu netizen usai kekasih dari Reza Arap itu dikabarkan meninggal dunia.
Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya mengungkap selebgram Lula Lahfah, pacar Reza Arap ditemukan meninggal dunia di apartemen di Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola mengakui Arsenal sebagai tim terbaik dunia saat ini. Manchester City menghadapi tantangan berat mengejar puncak klasemen Liga Inggris musim ini.
Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pelatih timnas Indonesia John Herdman menegaskan keputusan para pemain diaspora bermain di kompetisi domestik tidak dipandang sebagai hal negatif.
Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dunia maya digegerkan dengan adanya informasi soal selebgram Lula Lahfah ditemukan meninggal dunia di Apartemen Essence Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026) malam.
Sudah di Indonesia, 3 Pemain Keturunan Eropa Bisa OTW Dinaturalisasi dan Dipanggil John Herdman ke Timnas untuk Piala AFF

Sudah di Indonesia, 3 Pemain Keturunan Eropa Bisa OTW Dinaturalisasi dan Dipanggil John Herdman ke Timnas untuk Piala AFF

John Herdman mulai menyusun kerangka Timnas Indonesia jelang Piala AFF 2026. Tiga pemain keturunan di Liga 1 disebut bisa menjadi opsi naturalisasi buat Garuda.
Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Rangkuman Top 3 Bola hari ini: rumor Jesse Lingard ke Persib, peluang jadi pemain termahal Liga 1, dan kebangkitan Al Nassr.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT