Kemudian awalnya tim sebanyak 7 unit mobil pemadam beserta 35 personel langsung bergerak menuju lokasi untuk memadamkan api.
Selanjutnya pengerahan akhir personel menjadi 22 unit mobil pemadam kebakaran beserta 110 personel.
“Tim tiba di lokasi pukul 01.27 WIB dan api kebakaran selesai dipadamkan pukul 07.20 WIB,” jelasnya.
Sementara itu akibat kebakaran ini sebanyak lima orang dinyatakan meninggal dunia dan 40 keluarga terdampak mengalami kerugian mencapai Rp10,5 miliar.
Kadis Gulkarmat DKI Jakarta, Satriadi Gunawan mengatakan terdapat lima korban jiwa dalam peristiwa ini.
Load more