Sementara itu Andri menuturkan dalam penggerebekan ini pihaknya juga menyita barang bukti uang palsu pecahan Rp100.000 sebanyak 12.000 lembar.
"Barang bukti uang rupiah palsu pecahan Rp100 ribu sebanyak 12.000 lembar. Untuk uang palsu tersebut tidak bisa dikonversi ke dalam rupiah karena tidak ada nilainya," ungkapnya.
Kemudian akibat perbuatannya para pelaku beserta barang bukti dibawa ke Bareskrim Polri untuk pemeriksaan lebih lanjut.(ars/muu)
Load more