Sumber :
- antara
Suku Bunga Acuan Dipangkas The Fed, IHSG Dibuka Melemah 97,72 Poin
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia pada Kamis (19/12/2024) dibuka melemah, tertekan oleh sentimen pemangkasan suku bunga acuan oleh The Fed
Kamis, 19 Desember 2024 - 11:33 WIB
Penurunan IHSG dan bursa saham global ini mencerminkan tingginya ketidakpastian pasar di tengah kebijakan moneter yang ketat dan tekanan inflasi yang masih tinggi. (ant/nsp)