Imran Nahumarury pernah menjadi salah satu pilar Persija Jakarta bersama Bambang Pamungkas di era 2000-an awal. Lantas, bagaimana nasib kariernya kini?
Imran Nahumarury masih berkiprah di dunia sepak bola Indonesia hingga saat ini. Namun, setelah gantung sepatu jadi pemain, kini ia berprofesi sebaga pelatih.
Pencinta sepak bola Indonesia diramaikan dengan kabar pemecatan dua sosok penting dari Malut United, yaitu Direktur Teknik Klub, Yeyen Tumena dan sang pelatih, Imran Nahumarury.
Melalui Eksekutif Komite APSSI, Rahmad Darmawan, Yeyen Tumena sebagai ketua dan Imran Nahumarury dibekukan dalam kepengurusan APSSI setelah polemik bersama Malut United.Â
Polemik pemecatan dua sosok penting di Malut United, yakni pelatih Imran Nahumarury dan Direktur Teknik Yeyen Tumena, akhirnya dijawab secara terbuka oleh pihak manajemen klub.
Salah satu pemain legenda Timnas Indonesia mengungkapkan pandangannya soal taktik yang akan dipakai Patrick Kluivert saat menghadapi Australia pada Maret nanti.
Presiden ke-6 sekaligus Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) membeberkan alasan Ketua Umum (Ketum) tak hadiri puncak perayaan Natal Nasional Partai Demokrat, Senin (12/1/2026).
Di balik pertandingan Persib Bandung Vs Persija Jakarta skor 1-0, gelandang Timnas Indonesia, Thom Haye dapat ancaman pembunuhan hingga Allano Lima kena rasis.
Denada curhat pilu usai digugat Ressa Rizky. Lebih kecewa karena pamannya ikut menggugat. Kuasa hukum ungkap fakta di balik konflik keluarga ini.