Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus (Dittipideksus) Bareskrim Polri diminta untuk segera menyerahkan dua tersangka kasus penipuan pembelian lahan yang bukan miliknya di Jembatan 2 Barelang Kelurahan Setokok, Kecamatan Bulung, Kota Batam.
Ketua FKUB Bali, Ida Penglingsir Agung Putra menyinggung soal praktik suap di kepolisian sebagai salah satu masukan kepada Tim Percepatan Reformasi Polri.
Langkah politik Presiden RI, Prabowo Subianto dinilai tepat dalam menghadapi situasi politik saat hingga usainya aksi unjuk rasa pada Agustus 2025 kemarin.
Anggota Komisi III DPR RI Soedeson Tandra tanggapi dua tim reformasi Polri, dibentuk oleh Presiden Prabowo Subianto dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
Tim reformasi polri bentukan Kapolri, Jenderal Listyo Sigit dituding tandingi komisi bentukan Presiden Prabowo Subianto. Sontak, hal ini langsung dibantah Dasco
Mensesneg Prasetyo Hadi mengungkapkan Tim Transformasi Reformasi Polri akan diisi oleh sembilan orang. Mereka terdiri dari tokoh-tokoh penting dan ternama.
Melalui Surat Perintah (Sprin) Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo membentuk Tim Transformasi Reformasi Polri, terdiri dari 52 perwira tinggi dan menengah.
Pengamat intelijen dan geopolitik, Amir Hamzah menegaskan bahwa pembentukan Tim Transformasi Kepolisian sepenuhnya merupakan arahan Presiden RI, Prabowo Subianto.
Legenda MotoGP Valentino Rossi menjajal Sirkuit Pertamina Mandalika, Nusa Tenggara Barat, dalam rangkaian kegiatan Pertamina Enduro VR46 Riders Academy yang berlangsung pada 29 Januari 2026.
Gubernur Bank Indonesia (BI), Perry Warjiyo, menegaskan ruang penurunan suku bunga acuan atau BI 7 Days Reverse Repo Rate masih terbuka lebar seiring inflasi yang tetap terjaga dan nilai tukar rupiah yang mulai menunjukkan penguatan.
Pelatih Timnas Futsal Indonesia, Hector Souto, membeberkan kunci kebangkitan skuad Garuda saat menghadapi Kirgistan pada laga kedua Grup A Piala Asia Futsal 2026.
Negara paling bawah di ranking FIFA yaitu San Marino kembali meledek Real Madrid yang harus kebobolan oleh kiper Benfica Anatoliy Trubin di Liga Champions.