Rupiah melemah ke Rp16.571 per dolar AS pada Jumat pagi. Pasar cermati sentimen global dari The Fed, Eropa, hingga RAPBN 2026 yang berpotensi menekan kurs.
Dirjen Strategi Ekonomi dan Fiskal Kemenkeu, Febrio Nathan Kacaribu, menyebut kenaikan defisit dalam RAPBN 2026 tidak terlepas dari tambahan belanja negara, baik di pusat dan daerah.Â
Menkeu Purbaya pastikan RAPBN 2026 tak lagi memangkas transfer ke daerah. Rp200 triliun dana pemerintah dipindahkan dari BI ke bank untuk dorong kredit.
Presiden RI, Prabowo Subianto menegaskan komitmennya meningkatkan kesejahteraan tenaga pendidik dengan mengalokasikan anggaran sebesar Rp178,7 Triliun dalam RAPBN 2026.
Presiden Prabowo Subianto mengumumkan berbagai program unggulan yang menjadi prioritas pemerintah dan telah dirasakan manfaatnya oleh rakyat Indonesia, seperti penerima Makan Bergizi Gratis (MBG) yang telah mencapai 20 juta orang.
DPR RI sahkan Rancangan Awal APBN 2026, fokus ke makan gratis, sekolah unggul, dan energi terjangkau untuk rakyat. Pertumbuhan ditargetkan hingga 5,8%.
Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Pihak kepolisian dari Polres Metro Jakarta Utara melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) terkait penemuan tiga jenazah di sebuah kontrakan di kawasan Warakas, Tanjung Priok, pada Jumat (2/1).
Ramalan zodiak besok, 3 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Lengkap dengan prediksi asmara, karier, dan keuangan.