Banyak warga masih tercatat penerima bansos meski tidak lagi layak. Berikut penjelasan status desil DTSEN, syarat kelayakan, dan cara cek penerimaan bansos 2025.
Ketua Umum Dewan Masjid Indonesia (DMI) Jusuf Kalla alias JK menegaskan, masjid harus menjadi corong negara dalam menjaga kedamaian dan menenangkan masyarakat.
Peresmian kampus baru Universitas Paramadina menjadi tonggak sejarah penting bagi universitas yang sejak awal berdirinya dikenal dengan idealisme Nurcholish Madjid (Cak Nur).
Wakil Presiden Ke-10 dan Ke-12 RI Jusuf Kalla (JK) mengenang mantan Menteri Koordinator Bidang Ekonomi, Keuangan dan Industri Kwik Kian Gie yang tutup usia pada Senin (28/7), sebagai sosok ekonom yang sangat kritis.
Bima Arya mengatakan bahwa ucapan JK soal dokumen Helsinki dapat dijadikan rujukan untuk dapat memutuskan kepemilikan 4 pulau yang jadi sengketa Aceh dan Sumut.
Wakil presiden ke-10 dan ke-12 RI Jusuf Kalla (JK) menegaskan bahwa seorang pemimpin harus berani mengambil kebijakan yang cepat dan tepat saat negara menghadapi badai atau krisis.
Presiden RI Prabowo Subianto bertemu Wakil Presiden RI ke-10 dan ke-12 Jusuf Kalla sekaligus membahas berbagai isu strategis di Istana Kepresidenan, Jakarta.
Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Pihak kepolisian dari Polres Metro Jakarta Utara melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) terkait penemuan tiga jenazah di sebuah kontrakan di kawasan Warakas, Tanjung Priok, pada Jumat (2/1).
Ramalan zodiak besok, 3 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Lengkap dengan prediksi asmara, karier, dan keuangan.