Menteri Perdagangan, Budi Santoso, menyerahkan bantuan yang terdiri dari beragam kebutuhan dasar mendesak mencakup obat-obatan, popok bayi, pembalut, makanan instan, selimut, dan biskuit sebanyak 5 truk, bagi para korban bencana di Sumatera
ICMI mendukung upaya Mentan Amran memberantas praktik serakanomics di sektor pangan yang telah berlangsung lama dan berdampak langsung pada ketidakadilan ekonomi.
Panel Organisasi Perdagangan Dunia (World Trade Organization/WTO) pada Jumat (22/8), mengumumkan bahwa UE telah bertindak inkonsisten terhadap ketentuan Perjanjian Subsidi dan Anti Subsidi WTO
Menteri Perdagangan Budi Santoso mengungkapkan bahwa praktik impor ilegal di Indonesia menunjukkan kecenderungan menurun dalam beberapa waktu terakhir.
Tarif impor AS terhadap produk Indonesia akan mulai diberlakukan pada Kamis (7/8/2025). Mendag Budi Santoso, optimistis kinerja ekspor Tanah Air akan meningkat.
Mendag Budi Santoso membeberkan bahwa program ekspor UMKM didukung oleh perwakilan dagang Indonesia di 33 negara yang aktif melakukan business matching secara daring.
Menurut Mendag, ada dua langkah utama yang dilakukan pemerintah, yakni melalui negosiasi perdagangan internasional kemudian dengan membuka pasar baru di negara lain.
Mendag Budi Santoso menegaskan bahwa sektor retail memegang peranan penting dalam perekonomian nasional terutama dalam menciptakan lapangan kerja dan memberdayakan masyarakat.
Mendag Budi Santoso sebut Uni Eropa berpotensi jadi pasar ekspor dua kali lebih besar dari AS. Perjanjian dagang IEU-CEPA segera rampung, dorong ekspor RI.
Legenda MotoGP Valentino Rossi menjajal Sirkuit Pertamina Mandalika, Nusa Tenggara Barat, dalam rangkaian kegiatan Pertamina Enduro VR46 Riders Academy yang berlangsung pada 29 Januari 2026.
Gubernur Bank Indonesia (BI), Perry Warjiyo, menegaskan ruang penurunan suku bunga acuan atau BI 7 Days Reverse Repo Rate masih terbuka lebar seiring inflasi yang tetap terjaga dan nilai tukar rupiah yang mulai menunjukkan penguatan.
Pelatih Timnas Futsal Indonesia, Hector Souto, membeberkan kunci kebangkitan skuad Garuda saat menghadapi Kirgistan pada laga kedua Grup A Piala Asia Futsal 2026.
Negara paling bawah di ranking FIFA yaitu San Marino kembali meledek Real Madrid yang harus kebobolan oleh kiper Benfica Anatoliy Trubin di Liga Champions.