News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Ini Penyebab Tak Ada Lagi Pebalap Amerika Serikat Berkiprah di motoGP

Amerika Serikat boleh jadi produsen terbesar otomotif. Tapi soal pebalap, terutama motoGP, Negeri Paman Sam kini seperti tidak memiliki jejak di bumi. Mengapa?
Kamis, 30 Juni 2022 - 16:02 WIB
Amerika Serikat pernah lahirkan banyak pebalap motoGP ternama.
Sumber :
  • tvOne

Los Angeles, Amerika Serikat – Amerika Serikat boleh jadi produsen terbesar otomotif. Tapi soal pebalap, terutama motoGP, Negeri Paman Sam kini seperti tidak memiliki jejak di bumi. Mengapa?

Jika membahas soal pebalap Amerika Serikat (AS), nama-nama besar bermunculan di benak para penggemar balap motor, terutama fans motoGP. Mendiang Nicky Hayden, misalnya, menjadi rider favorit, setelah The Kentucky Kid sukses merengkuh titel juara balapan paling bergengsi pada 2006.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Selain Nicky Hayden, Kenny Roberts Junior terkenal sebagai juara dunia motoGP pertama yang berasal dari negara adidaya. Masih banyak pebalap Amerika Serikat lain yang berkiprah di balapan motor roda dua paling terkenal, seperti Ben Spies, Wayne Rainey, Kevin Schwantz serta Freddie Spencer.

Namun seiring pergantian tahun dan zaman yang semakin maju, pebalap-pebalap asal Amerika Serikat malah menghilang dari kompetisi pacu motor paling ternama di dunia. Pada perhelatan motoGP dekade 20-an pada millennium kedua, kini tidak ada lagi satu pun rider AS yang berlaga di motoGP.

Kini mayoritas kewarganegaraan para peserta balap kejuaraan dunia grand prix motor lebih dominan dari benua Eropa. Ada juga beberapa pebalap yang bukan berasal dari Benua Biru. Tapi jumlahnya tak banyak, bisa dihitung dengan jari, seperti Jack Miller, Brad Binder, dan Takaaki Nakagami.

 

Gerloff Hampir Gantikan Rossi

Namun secercah harapan menghampiri pebalap Amerika Serikat, Garrett Gerloff yang tampil untuk tim Monster Energy Yamaha pada sesi FP1 dan FP2 motoGP Eropa. Garrett bersiap menggantikan Valentino Rossi yang sedang menunggu hasil tes covid-19 kedua, saat namanya masuk dalam daftar cadangan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tapi impian Garrett Gerloff untuk menjadi pebalap Amerika Serikat pertama yang balapan di motoGP 2016 sirna. Hasil tes kedua menyatakan Rossi sudah negatif dari covid-19 sehingga legenda balap motor dari Italia berhak tampil dalam balapan. Kepastian kehadiran The Doctor sekaligus menutup peluang Gerloff untuk mengibarkan bendera Star-Spangled Banner.

Apa sebab tak ada lagi rider dari AS? Sejumlah mantan pebalap berpendapat bahwa regenerasi tak berjalan di Amerika Serikat. Mantan rider ternama, Wayne Rainey menilai federasi balap negara-negara Eropa, seperti Italia dan Spanyol bekerja sangat baik dalam membina para pebalap muda sampai bisa bertarung di kategori profesional.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT