News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Orang Ini Pamer Struk Biaya Nongkrong Jaksel vs Jakut, Ibarat Bumi dan Langit?

Melihat dari kedua struk tersebut dapat disimpulkan biaya nongkrong anak Jakut lebih mahal dari anak Jaksel yang dapat diibaratkan antara bumi dan langit.
Sabtu, 18 Juni 2022 - 15:15 WIB
Struk biaya nongrkong anak Jaksel vs Jakut.
Sumber :
  • Tangkapan layar TikTok

Jakarta  - Seorang warganet memamerkan struk biaya nongkrong antara anak Jakarta Selatan (Jaksel) vs Jakarta Utara (Jakut), perbedaannya antara langit dan bumi?

Spill soal perbedaan biaya nongkrong antara anak Jaksel vs Jakut itu dibagikan akun TikTok @rayhandharmawan pada Selasa (14/6).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Ampun koko,” caption dalam unggahan tersebut dilihat pada Sabtu (18/6).

Mula-mula dalam video singkat tersebut memperlihatkan struk biaya nongkrong bersama dengan teman-temannya yang berasal dari Jaksel dengan nilai Rp580.000.

Bagi sebagian orang, biaya nongkrong anak Jaksel tersebut sudah cukup lumayan mahal.

Tapi di slide kedua dari video itu memperlihatkan biaya sekali nongkrong anak-anak Jakarta Utara yang nilainya fantastis.

Dalam sekali nongkrong dilihat dari video tersebut mereka bisa menghabiskan uang sebanyak Rp10.871.200.

Tak berhenti di sana, lag-lagi di slide ketiga video itu menunjukan biaya nongkrong yang besar yaitu Rp11007.975 bersama teman-temannya dari Jakut.

Masih bersama anak Jakut, di slide keempat dan kelima memperlihatkan biaya nongkrong sebanyak Rp12.904.650 dan Rp16.688.280.

Melihat dari kedua struk tersebut dapat disimpulkan biaya nongkrong anak Jakut lebih mahal dari anak Jaksel yang dapat diibaratkan antara bumi dan langit.

Tentu saja video spill tersebut memancing reaksi netizen yang berbeda-beda, meskipun biaya nongkrong anak Jaksel lebih sedikit, ternyata banyak netizen yang heran mereka mampu mengeluarkan uang sebanyak itu hanya untuk sekedar nongkrong.

“Trus gw tongkrongan bekasi barat (jati asih) makan di galaksi 60ribu aja udah ampir pake tabung oksigen gw,” tulis netizen.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Tapi entah kenapa abis 10 jt di club itu kaya wajar idk why ,” tambah yang lain.

“Percaya la, nongkrong sini sama orang jaktim cuma abis goceng kalo jajan, nongkrong lama paling di bawah 50k,”tulis netizen. (rem)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Carrick Akhirnya Angkat Bicara usai Casemiro Dipastikan Hengkang dari MU, Ungkap Fakta Mengejutkan Ini

Carrick Akhirnya Angkat Bicara usai Casemiro Dipastikan Hengkang dari MU, Ungkap Fakta Mengejutkan Ini

Michael Carrick menegaskan Casemiro sangat berambisi mengakhiri kariernya di Manchester United (MU) dengan prestasi, meski dipastikan hengkang akhir musim ini.
Tak Cuma Melon, Viva Yoga Bidik Hilirisasi Nasional hingga Ekspor di 154 Kawasan Transmigrasi

Tak Cuma Melon, Viva Yoga Bidik Hilirisasi Nasional hingga Ekspor di 154 Kawasan Transmigrasi

Kementerian Transmigrasi menegaskan pengembangan kawasan transmigrasi ke depan tidak lagi bertumpu pada produksi komoditas mentah semata, melainkan diarahkan pada hilirisasi berbasis potensi lokal, investasi, hingga orientasi ekspor.
Carrick Sindir Ruben Amorim? Sang Pelatih Malah Puji Habis-habisan Bintang Muda MU

Carrick Sindir Ruben Amorim? Sang Pelatih Malah Puji Habis-habisan Bintang Muda MU

Michael Carrick memuji Kobbie Mainoo sebagai simbol regenerasi Manchester United (MU). Gelandang muda itu kembali bersinar dan masuk rencana kontrak baru klub.
Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dunia maya digegerkan dengan adanya informasi soal selebgram Lula Lahfah ditemukan meninggal dunia di Apartemen Essence Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026) malam.
Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pelatih timnas Indonesia John Herdman menegaskan keputusan para pemain diaspora bermain di kompetisi domestik tidak dipandang sebagai hal negatif.
Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya mengungkap selebgram Lula Lahfah, pacar Reza Arap ditemukan meninggal dunia di apartemen di Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).

Trending

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Akun instagram milik selebgram sekaligus artis Lula Lahfah diserbu netizen usai kekasih dari Reza Arap itu dikabarkan meninggal dunia.
Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya mengungkap selebgram Lula Lahfah, pacar Reza Arap ditemukan meninggal dunia di apartemen di Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola mengakui Arsenal sebagai tim terbaik dunia saat ini. Manchester City menghadapi tantangan berat mengejar puncak klasemen Liga Inggris musim ini.
Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pelatih timnas Indonesia John Herdman menegaskan keputusan para pemain diaspora bermain di kompetisi domestik tidak dipandang sebagai hal negatif.
Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dunia maya digegerkan dengan adanya informasi soal selebgram Lula Lahfah ditemukan meninggal dunia di Apartemen Essence Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026) malam.
Sudah di Indonesia, 3 Pemain Keturunan Eropa Bisa OTW Dinaturalisasi dan Dipanggil John Herdman ke Timnas untuk Piala AFF

Sudah di Indonesia, 3 Pemain Keturunan Eropa Bisa OTW Dinaturalisasi dan Dipanggil John Herdman ke Timnas untuk Piala AFF

John Herdman mulai menyusun kerangka Timnas Indonesia jelang Piala AFF 2026. Tiga pemain keturunan di Liga 1 disebut bisa menjadi opsi naturalisasi buat Garuda.
Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Rangkuman Top 3 Bola hari ini: rumor Jesse Lingard ke Persib, peluang jadi pemain termahal Liga 1, dan kebangkitan Al Nassr.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT