Omongan Gus Dur Akankah Terbukti? Katanya, Indonesia Bisa Lolos ke Piala Dunia, Namun...
- dok.kolase tvonenews.com
Timnas Indonesia masih memiliki sisa dua laga menjamu China di GBK dan bertandang ke markas Jepang.
Walaupun tidak mudah untuk merebut posisi kedua dan lolos langsung ke Piala Dunia, Timnas Indonesia masih memiliki peluang besar untuk melaju ke babak keempat.
Skuad Garuda masih akan menjalani dua pertandingan tersisa, yaitu melawan China di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) dan bertandang ke markas Jepang.
Dari pencapaian dan perjalanan Timnas Indonesia saat ini, banyak yang beranggapan bahwa mungkin ini adalah waktu "masih lama" yang Gus Dur maksud.
Kritiknya terhadap PSSI yang membuat Timnas Indonesia sulit maju beberapa tahun silam seakan terjawab saat ini, ketika Timnas Indonesia punya harapan besar melaju ke Piala Dunia 2026.
(tsy/nka)
Load more