Bahkan ada juga orang yang dengan sengaja menggunakan parfum untuk menarik perhatian orang lain.
Lalu bagaimana dengan kaum laki-laki jika ingin menggunakan parfum?
Apa hukumnya?
Ternyata menurut Ustaz Khalid Basalamah, tak masalah jika ada laki-laki menggunakan parfum.
"Boleh saja, silakan," kata Ustaz Khalid Basalamah.
Bahkan walaupun parfum yang digunakan memiliki aroma yang menyengat, tetap boleh untuk laki-laki dan termasuk sunnah.
"Laki-laki halal, bahkan walaupun kuat baunya boleh kalau laki-laki, sunnahnya begitu," ujar Ustaz Khalid Basalamah.
Load more