News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Bek Timnas Indonesia Jay Idzes Makin Solid di Venezia, Como 1907 Dibuat Susah Payah Cetak Gol

Venezia berhasil membawa pulang satu poin setelah menahan imbang Como 1907 1-1 dalam giornata ke-27 Liga Italia Serie A 2024/25 di Stadion Giuseppe Sinigaglia.
Minggu, 9 Maret 2025 - 03:45 WIB
Jay Idzes akan tampil saat Venezia jumpa Como
Sumber :
  • Instagram

Jakarta, tvOnenews.com - Venezia berhasil membawa pulang satu poin setelah menahan imbang Como 1907 1-1 dalam giornata ke-27 Liga Italia Serie A 2024/25 di Stadion Giuseppe Sinigaglia.

Seluruh gol tercipta di babak kedua, Nanitamo Ikone membuka keunggulan untuk tuan rumah sebelum tendangan penalti Christian Gytkjaer menyelamatkan Venezia dari kekalahan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Bek Timnas Indonesia, Jay Idzes tampil solid selama 90 menit penuh. Dia melakukan tiga dari tiga tekel yang berhasil, dua kali melakukan intersepsi dan empat kali menang duel dalam enam percobaan.

Hasil ini tidak mengubah posisi Venezia, yang tetap berada di urutan ke-19 dengan 18 poin. Como tertahan di urutan ke-13 dengan 31 poin, demikian yang dilansir laman resmi Liga Italia.

Como nyaris mencetak gol pada menit ke-20. Bola tandukan Ivan Smolcic menyambut sepak pojok masih membentur tiang gawang Venezia.

Tim tamu balas mengancam delapan menit kemudian melalui sepakan keras Alessio Zerbin di sisi kanan. Namun, bola masih bisa diblok kiper Como, Jean Butez.

Peluang kembali didapat Venezia pada menit ke-35. Bola tembakan voli jarak jauh Alfred Duncan bisa ditepis keluar Butez.

Duncan nyaris mencetak gol untuk Venezia semenit berselang, andai saja bola tandukannya menyambut sepak pojok tidak digagalkan Butez.

Tidak ada gol tercipta hingga memasuki jeda. Babak pertama berakhir 0-0.

Como memecah kebuntuan empat menit babak kedua berjalan. Pemain pengganti Jonathan Ikone berhasil melewati Jay Idzes sebelum mencetak gol lewat bola sepakan mendatarnya. Tim tuan rumah memimpin 1-0.

Venezia berusaha mengejar ketertinggalan. Jay Idzes menciptakan peluanb melalui bola tembakannya setelah menyambut sepak pojok. Sayang arah bola masih meluncur di samping gawang Como.

Venezia mendapat hadiah tendangan penalti di injury time karena Franco Carboni dijatuhkan Ivan Smolcic di kotak terlarang.

Chris Gytkjaer maju sebagai eksekutor Venezia dan sukses menyarangkan bola ke gawang. Skor 1-1 jadi hasil akhir pertandingan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Susunan pemain

Como 1907 (4-3-3): Jean Butez; Ivan Smolcic, Edoardo Goldaniga, Fellipe Jack, Alex Valle; Maxence Caqueret, Maximo Perrone, Lucas Da Cunha; Gabriel Strefezza, Nico Paz, Assane Diao.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -
background

Pekan ke-16

Waktu yang ditampilkan adalah WIB
Kamis, 15 Januari 2026
logo Napoli
NAP
00:30
PAR
logo Parma
logo Inter
INT
02:45
LEC
logo Lecce
Jumat, 16 Januari 2026
logo Verona
VER
00:30
BOL
logo Bologna
logo Como
COM
02:45
MIL
logo AC Milan

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT