News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Dunia Pasca-Amerika

Akan lebih baik bagi bumi dan masa depan dunia jika Amerika Serikat mulai  melepaskan pretensi keterlibatan globalnya dan mulai mengisolasi diri, tak lagi mengurusi tempat lain di peta dunia.
Senin, 6 Mei 2024 - 12:27 WIB
Pojok KC - Kolase Foto Pemred tvonenews Ecep S Yasa, background unjuk rasa di Universitas Columbia AS.
Sumber :
  • tim tvonenews

COLUMBIA University sebuah kampus yang indah dan lengkap. Saya mengunjunginya beberapa waktu lalu di New York, Amerika Serikat, sambil membayangkan suatu kali bisa menimba ilmu di salah satu jurusan terbaik di kampus tertua itu.

Salah satu jurusan terbaik adalah studi jurnalisme yang didirikan oleh legenda jurnalisme Amerika: Joseph Pulitzer.  

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Gedung perpustakaannya megah dengan jendela-jendela besar dari batu bata berwarna merah terakota. Di balik jendela kaca dengan ujung yang melengkung itu, berderet buku-buku dari segala zaman dan bangsa, ditata rapih dari lantai hingga atap. Saat saya singgah untuk mengikuti sebuah ajang marathon, Amerika Serikat sedang diliputi musim semi. Alam sedang bersalin rupa dengan indah, pohon pohon maple mulai bertunas dengan daun daun berwarna kemerahan. 

Namun, sepekan kemarin kenangan indah itu berguguran. Dari media massa saya menyaksikan ratusan polisi dengan kasar menangkapi mahasiswa yang tengah menggelar kemah pro Palestina di halaman kampus. Dengan pakaian anti hura hara dan senjata lengkap, polisi menyeret satu persatu mahasiswa—sebagian polisi menelikung tubuh mahasiswa layaknya pelaku kriminal--dan melemparkan ke bus NYPD yang parkir di dalam universitas. Bahkan, seorang polisi, mungkin bermaksud menakut nakuti mahasiswa, melepaskan tembakan di kampus yang jadi ikon dalam gerakan protes antiperang Vietnam pada 1968. 

Penangkapan ratusan mahasiswa di Universitas Columbia justru semakin meluaskan unjuk rasa di kampus-kampus di Amerika Serikat.

Hampir semua kampus utama lalu menggelar kemah pro Palestina di Amerika Serikat. Mahasiswa memblokir lalu lintas di sekitar kampus Yale di New Haven, Connecticut dan Universitas New York di Manhattan. Di Pantai Barat, Universitas Politeknik Negeri California mengumumkan ditutup, setelah demonstran pro-Palestina menduduki gedung administrasi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Total hampir 2.200 orang ditangkap polisi selama unjuk rasa pro-Palestina di  Amerika Serikat (AS) dalam beberapa minggu terakhir, sebuah tonggak protes yang hanya bisa disamai oleh protes anti-Perang Vietnam. 

Amerika Serikat agaknya bangsa yang ditakdirkan terus menerus cemas, termasuk pada mahasiswa-mahasiswanya sendiri. Mereka pernah sangat cemas diungguli Uni Soviet pada 1950-an, pada 1980-an, sangat khawatir dengan kebangkitan Jepang. Pada 2000-an cemas pada segala hal tentang China, lalu kini pada warganya sendiri.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Keluarga Tolak Putusan Polisi Usai Hentikan Penyelidikan Kasus Tewasnya Diplomat Muda Kemenlu, Ini Alasannya

Keluarga Tolak Putusan Polisi Usai Hentikan Penyelidikan Kasus Tewasnya Diplomat Muda Kemenlu, Ini Alasannya

Polda Metro Jaya resmi menghentikan kasus tewasnya Diplomat Muda Kementerian Luar Negeri (Kemenlu), Arya Daru Pangayunan.
Buntut Komedi 'Mens Rea', Pandji Pragiwaksono Bakal Diperiksa Polisi Terkait Hal Ini

Buntut Komedi 'Mens Rea', Pandji Pragiwaksono Bakal Diperiksa Polisi Terkait Hal Ini

Polda Metro Jaya akan melakukan pemeriksaan terhadap aktor sekaligus komedian Indonesia, Pandji Pragiwaksono terkait materi Stand Up Comedy 'Mens Rea'.
Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir dengan ketinggian yang mencapai kisaran 2 meter melanda sejumlah di Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati bagian utara, Jawa Tengah, Jumat (9/1/2026) malam.
Pep Guardiola Pastikan Antoine Semenyo Masuk Skuad, Debut di Piala FA Sudah di Depan Mata?

Pep Guardiola Pastikan Antoine Semenyo Masuk Skuad, Debut di Piala FA Sudah di Depan Mata?

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, memastikan pemain anyar Antoine Semenyo masuk dalam daftar skuad untuk menghadapi Exeter City pada putaran ketiga Piala FA 2025/2026. Pertandingan tersebut akan berlangsung di Stadion Etihad, Sabtu (10/1/2026).
Persebaya Surabaya Siaga! Bernardo Tavares Beberkan Senjata Rahasia Malut United

Persebaya Surabaya Siaga! Bernardo Tavares Beberkan Senjata Rahasia Malut United

Pelatih Persebaya Surabaya, Bernardo Tavares, menaruh kewaspadaan tinggi terhadap kekuatan Malut United jelang duel pekan ke-17 Super League 2025/2026.
Kapan John Herdman Tiba di Indonesia unuk Nahkodai Timnas Indonesia? Catat Tanggalnya

Kapan John Herdman Tiba di Indonesia unuk Nahkodai Timnas Indonesia? Catat Tanggalnya

Jadwal kedatangan John Herdman akhirnya dijawab langsung oleh Ketua Badan Tim Nasional (BTN) PSSI, Sumardji. Ia memastikan pelatih baru Timnas Indonesia itu

Trending

Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir Setinggi 2 Meter Landa Kecamatan Tayu Pati Malam Ini, Warga Saling Bantu Lakukan Evakuasi

Banjir dengan ketinggian yang mencapai kisaran 2 meter melanda sejumlah di Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati bagian utara, Jawa Tengah, Jumat (9/1/2026) malam.
Pep Guardiola Pastikan Antoine Semenyo Masuk Skuad, Debut di Piala FA Sudah di Depan Mata?

Pep Guardiola Pastikan Antoine Semenyo Masuk Skuad, Debut di Piala FA Sudah di Depan Mata?

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, memastikan pemain anyar Antoine Semenyo masuk dalam daftar skuad untuk menghadapi Exeter City pada putaran ketiga Piala FA 2025/2026. Pertandingan tersebut akan berlangsung di Stadion Etihad, Sabtu (10/1/2026).
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 10 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 10 Januari 2026: Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo

​​​​​​​Ramalan keuangan zodiak besok 10 Januari 2026 untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, dan Virgo, lengkap dengan nasihat finansial dan peluang rezeki.
Gebrakan Baru AC Milan, Siap Bawa Pulang Si Anak Hilang Italia Marco Verratti pada Januari Ini

Gebrakan Baru AC Milan, Siap Bawa Pulang Si Anak Hilang Italia Marco Verratti pada Januari Ini

AC Milan jadi sorotan di bursa transfer musim dingin setelah dikaitkan dengan Marco Verratti. Gelandang Italia itu disebut telah menerima tawaran Rossoneri.
BREAKING NEWS! Air Terus Naik, Banjir Kepung Desa Sambiroto Tayu Pati Malam Ini

BREAKING NEWS! Air Terus Naik, Banjir Kepung Desa Sambiroto Tayu Pati Malam Ini

Banjir menerjang Desa Sambiroto, Kecamatan Tayu, Kabupaten Pati, Jawa Tengah, Jumat (9/1/2026) malam. Air bah meluap setelah Sungai Tayu tak mampu menampung debit air akibat hujan deras.
Hasil Proliga 2026, Putri: Terlambat Panas! Megawati Hangestri Cs Sukses Comeback Taklukan Jakarta Electric PLN

Hasil Proliga 2026, Putri: Terlambat Panas! Megawati Hangestri Cs Sukses Comeback Taklukan Jakarta Electric PLN

Hasil Proliga 2026 di sektor putri yang mempertemukan juara bertahan, Jakarta Pertamina Enduro dengan Jakarta Electric PLN.
IPW Soroti Kriminalisasi terhadap Putriana Hamda Dakka oleh Penyidik Polda Sulsel

IPW Soroti Kriminalisasi terhadap Putriana Hamda Dakka oleh Penyidik Polda Sulsel

Ketua Indonesia Police Watch (IPW) Sugeng Teguh Santoso, S.H. menyoroti dugaan kriminalisasi terhadap Putriana Hamda Dakka, mantan calon anggota DPR RI dari Partai Nasdem, oleh penyidik Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Sulawesi Selatan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT