Harga Emas Antam Awal November 2025 Anjlok Rp15.000 per Gram, Kini Rp2,29 Juta! Ini Daftar Lengkapnya
Harga emas Antam 1 November 2025 turun Rp15.000 jadi Rp2,29 juta per gram. Berikut daftar harga emas batangan semua ukuran dan aturan pajaknya.
Sabtu, 1 November 2025 - 09:43 WIB
Sumber :
- ANTARA
Meski harga turun, emas batangan tetap menjadi pilihan investasi jangka panjang yang stabil. Dengan harga yang kini berada di Rp2,29 juta per gram, investor memiliki peluang untuk melakukan pembelian pada momen koreksi harga ini.
Investor disarankan untuk selalu memantau perkembangan harga emas di laman Logam Mulia Antam dan memperhatikan faktor global yang memengaruhi pergerakannya, seperti kebijakan suku bunga, nilai tukar dolar, serta kondisi ekonomi dunia. (nsp)
Load more