News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Kunto Aji & Yogyakarta Hadroh Clan Bongkar Persiapan Singkat Setlist di Synchronize Fest 2025: Cuma Dua Kali Latihan!

Kunto Aji dan Yogyakarta Hadroh Clan ungkap persiapan singkat tampil di Synchronize Fest 2025. Setlist salawatan diputuskan mepet, latihan cuma dua kali.
Jumat, 3 Oktober 2025 - 22:43 WIB
Kunto Aji & Yogyakarta Hadroh Clan Bongkar Persiapan Singkat Setlist di Synchronize Fest 2025: Cuma Dua Kali Latihan!
Sumber :
  • Nadiyas Utami Pratiwi

Jakarta, tvOnenews.com – Penampilan musisi Kunto Aji bersama Yogyakarta Hadroh Clan (YKHC) di panggung Synchronize Fest 2025, Jumat (3/10/2025) sore, berhasil mencuri perhatian ribuan penonton di Gambir Expo Kemayoran, Jakarta Pusat. Digelar tepat pukul 16.30 WIB, kolaborasi unik ini menghadirkan nuansa berbeda karena sebagian besar setlist lagu yang dibawakan justru berupa salawatan.

Meski tampil mengesankan, ternyata di balik itu ada cerita menarik soal persiapan yang serba mepet. Dalam wawancara langsung dengan tvOnenews, Kunto Aji dan Yogyakarta Hadroh Clan membeberkan bagaimana proses panjang diskusi hingga akhirnya setlist benar-benar diputuskan hanya beberapa hari sebelum tampil.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Diskusi Panjang Tentukan Lagu

Kunto Aji mengaku proses penentuan lagu dengan YKHC bukan hal yang instan. Bahkan, satu kali pertemuan bisa menghabiskan waktu berjam-jam hanya untuk membahas arah musik yang akan dibawa.

“Kalau ngobrol sama teman-teman YKHC itu bisa sampai dua jam sendiri, dan rasanya nggak kerasa. Banyak diskusi, tanya-jawab, jadi memang panjang prosesnya. Dari situ kita sadar, supaya penampilan nanti tetap seru, mungkin jumlah lagu harus kita kurangi, biar kedekatan dengan penonton tetap terjaga.” jelas Kunto dalam konferensi pers sore tadi. 

Sementara itu, pihak YKHC mengungkapkan bahwa proses kreatif sudah berjalan sejak dua bulan terakhir. Namun, kepastian soal lagu justru baru didapat di akhir September.

“Proses kreatifnya kurang lebih dua bulan. Awalnya, Mas Kutam (Kunto Aji) masih belum fix mau bawa lagu apa. Kita juga sama, masih mencari. Sampai akhirnya dalam proses itu malah ketemu lagu baru, dan ternyata cocok. Dari situ kita coba lagi sampai akhirnya benar-benar fix setlist tanggal 30 September.” tegas perwakilan YKHC. 

Persiapan Singkat, Chemistry Jadi Kunci

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Keputusan setlist yang baru dipastikan pada 30 September membuat keduanya harus bergerak cepat. Waktu latihan bareng pun ternyata sangat terbatas.

“Memang mepet banget ya, baru fix tanggal 30. Tapi setelah itu langsung kita kasih ke tim teknis. Latihan bareng YKHC juga cuma dua kali, tapi ya alhamdulillah semuanya bisa jalan lancar.” tambah Kunto lagi.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT