Octolin H. Hutagalung Terpilih Aklamasi Jadi Ketua DPC Peradi Jakarta Selatan 2023-2028
Ketua DPC Peradi Jakarta Selatan 2018-2023 Octolin H. Hutagalung kembali terpilih jadi Ketua DPC Peradi periode 2023-2028.
Selasa, 30 Mei 2023 - 08:08 WIB
Sumber :
- Haries Muhamad-tvOne
Salah satu hal lagi yang akan diperjuangkan adalah upaya Peradi Jakarta Selatan untuk membangun organisasi profesi advokat secara sangat profesional.
"Kita harus kembalikan marwah advokat. Ini bukan OKP, bukan Ormas. Di sini kita adu ilmu, adu loyalitas, adu integritas, adu gagasan hukum. Bukan adu massa banyak-banyakan. Ini harus kami sampaikan dan kami punya komitmen kuat untuk itu," pungkasnya. (hmd/nsi)
Load more