News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pelajari Craftsmanship Kayu Tradisional Jepang, CAS Indonesia Ikuti Workshop di Kyoto

CAS (Contractor Art Space), sebuah perusahaan arsitek, kontraktor dan interior dari Indonesia, baru-baru ini melakukan kunjungan ke Suikoushya, workshop carpentry terkenal yang berada di Kyoto, Jepang.
Minggu, 13 April 2025 - 19:41 WIB
CAS Indonesia Ikuti Workshop di Kyoto
Sumber :
  • Ist

Jakarta, tvOnenews.com - CAS (Contractor Art Space), sebuah perusahaan arsitek, kontraktor dan interior dari Indonesia, baru-baru ini melakukan kunjungan ke Suikoushya, workshop carpentry terkenal yang berada di Kyoto, Jepang. 

Kunjungan ini bertujuan untuk mempelajari craftsmanship kayu secara mendalam dan memahami teknik-teknik carpentry tradisional Jepang yang sudah dikenal di seluruh dunia.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Suikoushya adalah tempat yang sudah lama dihormati oleh para praktisi woodworking, baik profesional maupun penggemar kerajinan tangan. 

Workshop ini terkenal karena mengajarkan teknik pengerjaan kayu dengan kualitas yang sangat tinggi, yang mengutamakan ketelitian dan keahlian dalam setiap detail pengerjaan. 

Di sini, para peserta tidak hanya mempelajari dasar-dasar carpentry, tetapi juga filosofi dan proses-proses mendalam yang menjadi dasar dari setiap teknik tradisional Jepang.

Dalam kesempatan ini, Lutfi Primantara, pemilik dari CAS (Contractor Art Space),

bersama dengan timnya, mengikuti workshop yang dipandu oleh Mr. Rodrigo Matsuda, seorang instruktur berpengalaman Mr. Matsuda menyambut kedatangan tim CAS

(Contractor Art Space) dengan sangat hangat dan memberikan penjelasan yang sangat informatif mengenai cara-cara tradisional dalam mengolah kayu. 

Dia juga menekankan pentingnya ketelitian dan kesabaran dalam setiap tahapan pengerjaan kayu. Keunikan dari workshop ini adalah pengajaran tentang bagaimana kayu sebagai bahan dasar dapat dimanfaatkan secara maksimal, dengan pendekatan yang sangat mengedepankan kualitas dan detail.

“Kunjungan kami ke Suikoushya sangat berharga dan membuka banyak wawasan baru bagi kami. Kami ingin mempelajari dan membawa pulang ilmu ini untuk diterapkan dalamproyek-proyek kami di Indonesia," kata Lutfi Primantara dalam keterangannya di Jakarta, Sabtu (12/4/2024).

"Ini adalah kesempatan langka untuk belajar dari para hli di bidang woodworking yang sudah berpengalaman di level internasional,” katanya.

Suikoushya tidak hanya dikenal karena teknik-teknik tradisionalnya, tetapi juga karena kemampuannya untuk menggabungkan teknik modern dengan sentuhan tradisional, menciptakan inovasi dalam bidang woodworking yang sangat relevan dengan kebutuhan

industri konstruksi dan interior masa kini.

Dengan pengalaman berharga ini, CAS (Contactor Art Space) berharap dapat

mengimplementasikan teknik-teknik yang dipelajari di Suikoushya ke dalam proyek-proyek mereka di Indonesia, sehingga kualitas craftsmanship kayu dalam dunia arsitektur dan interior di Indonesia dapat semakin meningkat. 

Hal ini diharapkan dapat membawa

dampak positif bagi pengembangan industri kreatif dan konstruksi di tanah air.

Selain itu, kunjungan ini juga membuka peluang untuk mempererat hubungan antar profesional di bidang arsitektur dan interior, serta menjadi wadah untuk berbagi pengetahuan dan pengalaman yang dapat meningkatkan kualitas proyek-proyek yang dihasilkan. 

Dengan semangat untuk terus belajar dan berkembang, CAS (contractor art

space) berharap dapat memberikan kontribusi nyata terhadap kemajuan industri konstruksi Indonesia melalui penerapan teknik-teknik woodworking yang lebih modern, inovatif. 

Karena hal ini sejalan dengan visi dan misi CAS (Contractor Art Space) untuk

memberikan hasil dengan kualitas tinggi dan selalu mengutamakan kepuasan pelanggan melalui perhatian pada setiap detail pekerjaan. (ebs)

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

 

 

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT