News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Kenalkan UMKM RI di SME's Hub, Menteri BUMN Katakan Ini

Menteri BUMN, Erick Thohir perkenalkan UMKM Indonesia ke dunia internasional lewat SME's Hub yang merupakan rangkaian kegiatan pendukung dalam Konferensi Tingka
Rabu, 10 Mei 2023 - 02:04 WIB
Menteri BUMN Erick Thorir berdiskusi dengan pelaku UMKM peserta SME's Hub di Kawasan Waterfront City Labuan Bajo, Manggarai Barat,
Sumber :
  • Istimewa

Jakarta, tvOnenews.com - Menteri BUMN, Erick Thohir perkenalkan UMKM Indonesia ke dunia internasional lewat SME's Hub yang merupakan rangkaian kegiatan pendukung dalam Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Ke-42 ASEAN, di Labuan Bajo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur.

"UMKM merupakan ujung tombak dari fondasi ekonomi Indonesia. Oleh karena itu Kementerian BUMN dan kementerian/lembaga lainnya bersinergi untuk fokus pada pembinaan, pasar (target market) dan pembiayaan," kata Erick di Labuan Bajo, Manggarai Barat, Selasa (10/5/2023) malam.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sebanyak 50 pelaku UMKM terlibat dalam proses kurasi yang sangat ketat untuk dipamerkan dalam SME's Hub di kawasan Waterfront City Labuan Bajo.

Dari jumlah tersebut, ada 10 pelaku UMKM lokal, sedangkan sisanya merupakan UMKM binaan dari Rumah BUMN dan kementerian lainnya.

tvonenews

Dalam pameran SME's Hub tersebut, ada banyak produk yang dijual baik makanan, minuman, kriya, tenun dan lainnya.

SME's Hub sendiri dibuka pada tanggal 9 sampai 11 Mei 2023 yang dikhususkan untuk para delegasi negara-negara ASEAN. Selanjutnya SME's Hub terbuka untuk umum mulai tanggal 12 dan 13 Mei 2023.

Dalam kunjungannya, Erick Thohir bertemu langsung dengan para pelaku UMKM peserta SME’s Hub.

Erick mengungkapkan SME's Hub merupakan bukti bahwa BUMN siap untuk mendorong UMKM Go Global dengan pendampingan dan pembiayaan, termasuk melalui pembinaan dari Rumah BUMN.

"BUMN dengan bank Himbara (Himpunan Bank Milik Negara) fokus pada pembiayaan. Ditambah lagi PNM Mekaar dengan 149.000 nasabah yang dibina di Flores juga terlibat," ucapnya.

Lebih lanjut Erick mengungkap bahwa UMKM yang terlibat di SME's Hub saat ini tidak kalah saing dari produk komersial lainnya.

"Bahkan ada UMKM kita yang sudah menembus pasar Eropa dan dipasarkan di Itali," katanya bangga.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Melihat tingginya antusiasme pengunjung, Erick Thohir yakin SME’s Hub dapat membantu UMKM untuk meningkatkan daya saing sekaligus membuka akses pasar global sehingga bisa mendorong UMKM tanah air mendunia.

Adapun SME's Hub juga dimeriahkan oleh penampilan seni, stand up comedy, kuliner, pelatihan sustainability, dan acara menarik lainnya. (ant/aag)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT