John Herdman resmi menjadi pelatih baru Timnas Indonesia, simak enam pemain yang layak mendapat kesempatan panggilan memperkuat tim Garuda, ada Elkan Baggott.
Ditunjuknya John Herdman oleh PSSI sebagai pelatih Timnas Indonesia membawa angin segar bagi deretan pemain ini yang berpeluang kembali dipanggil skuad Garuda.
Shin Tae-yong memberikan reaksi mengejutkan setelah mantan asistennya Nova Arianto mengunggah foto bareng dengan pelatih baru Timnas Indonesia John Herdman.
John Herdman yang telah resmi diperkenalkan sebagai pelatih baru Timnas Indonesia langsung mendapat kabar buruk. Di debutnya nanti, dua pemain kunci skuad Garuda dipastikan absen.
John Herdman berbicara untuk pertama kalinya sebagai pelatih Timnas Indonesia. Dia mengutarakan bahwa hal pertama yang harus dilakukan olehnya adalah untuk membangun koneksi.
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Erick Thohir optimistis Kontingen Indonesia mampu memenuhi target ambisius pada ajang ASEAN Para Games 2025 yang akan digelar di Thailand pada 20â26 Januari 2025.
Menanggapi berbagai isu yang berkembang terkait hubungan FFI dan Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI), Michael memastikan bahwa futsal berada dalam naungan federasi sepak bola, baik di level nasional maupun internasional.
Menteri Perhubungan, Dudy Purwagandhi memberikan klarifikasi terkait status pesawat ATR 42-500 yang kecelakaan tragis di Gunung Bulusaraung, Sulawesi Selatan.
Klasemen Proliga 2026 putri usai seri Medan, di mana Gresik Phonska berhasil menguasai puncak sedangkan Jakarta Livin Mandiri jadi juru kunci usai babak belur di awal musim.
Bupati Sudewo dan Camat Jaken diisukan terseret dugaan tindak pidana korupsi berupa jual beli jabatan, dengan titik berat pada proses pengisian perangkat desa di wilayah Kabupaten Pati.
Beredar kabar terkait cerita detik-detik Bupati Pati, Sudewo kena Operasi Tangkap Tangan (OTT) KPK yang digelar di Pati, Jawa Tengah, pada Senin (19/1/2026).
Bupati Pati Sudewo kini kembali menjadi sorotan setelah terkonfirmasi bahwa menjadi salah satu pihak yang diciduk oleh KPK dalam operasi tangkap tangan (OTT) di Pati, Jawa Tengah.
Simak ramalan zodiak besok, 20 Januari 2026, untuk semua zodiak. Prediksi lengkap seputar karier, keuangan, dan asmara yang bisa jadi panduan menjalani hari.