- iStockPhoto
Teks Khutbah Idul Adha 6 Juni 2025: Toleransi dalam Kurban, Pesan untuk Merawat Kerukunan Umat
Hal ini diperbolehkan terutama jika bertujuan mempererat silaturahmi dan menunjukkan kebaikan Islam.
Dengan berbagi daging kurban kepada tetangga non-Muslim, umat Islam mencontoh akhlak Rasulullah yang lembut dan penuh kasih. Ini juga menjadi bentuk dakwah bil hikmah.
Kaum muslimin rahimahumullah
Demikian khatib menyampaikan sedikit khutbah pertama hari ini. Melalui khutbah Idul Adha adalah momentum strategis untuk menanamkan pesan-pesan kerukunan antarumat, menyampaikan bahwa Islam mengajarkan cinta, bukan kebencian.
Di tengah situasi dunia yang kerap dipenuhi polarisasi dan konflik identitas, umat Islam perlu hadir sebagai solusi, bukan sumber masalah.
Seruan toleransi dalam khutbah menjadi salah satu bentuk "kurban batiniah, yakni mengorbankan ego kelompok demi kerukunan umat, menebar pesan damai Idul Adha, dan memperkuat ukhuwah wathaniyah.
بَارَكَ الله لِي وَلَكُمْ فِى اْلقُرْآنِ اْلعَظِيْمِ، أَقُوْلُ قَوْلِي هَذَا فَأسْتَغْفِرُ اللهَ العَظِيْمَ. إِنَّهُ هُوَ الغَفُوْرُ الرَّحِيْم.
(hap)
Sumber Referensi: Quran Kemenag RI, NU Online, Tafsir Wawasan Al-Quran oleh M. Quraish Shihab, Fiqh al-Zakah dan Fiqh al-Da'wah oleh Yusuf al-Qaradawi, Sirah Nabawiyah, Komisi Fatwa MUI.