Ustaz Adi Hidayat (UAH) anjurkan sebelum tidur baca doa pendek pelunas utang dan pelancar rezeki.
Sumber :
  • Tangkapan layar YouTube Adi Hidayat Official

Baca Doa Pendek ini Setiap Sebelum Tidur, Ustaz Adi Hidayat Jamin Rezeki Seketika Meletup-letup dan Utang Langsung Beres

Selasa, 10 Desember 2024 - 20:20 WIB

Dalam sebuah hadits riwayat mempertegas bahaya sengaja tidak melunaskan utang, Rasulullah SAW bersabda:

"Barang siapa yang berutang, lalu ia berniat tidak membayarnya, maka dia akan bertemu dengan Allah pada hari kiamat sebagai pencuri." (HR. Ibnu Majah)

Sontak, UAH menyarankan doa pada waktu sebelum tidur menjadi mustajab agar utang langsung dilunaskan oleh Allah SWT.

"Semoga Allah membebaskan kita dari jeratan hutang dan jeratan kefakiran, yang dengan lepasnya dari itu semua mendapatkan kebahagiaan, rahmat, dan keadaan yang lebih dekat dengan Allah SWT," tandasnya.

Doa Pelunas Utang Sebelum Tidur

UAH menyebutkan doa pelunas utang ini diriwayatkan dalam hadits Imam Muslim Nomor 2713 diceritakan oleh Zuhair bin Harb.

Berita Terkait :
1 2 3
4
5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:08
10:15
01:40
02:37
01:56
04:07
Viral