Janji Legenda Everton ke Marselino Ferdinan, Gelandang Timnas Indonesia Itu Bisa Minta Apapun yang Dia Butuhkan: Yang Terpenting adalah….
Sumber :
  • Tangkapan layar - PSSI

Janji Legenda Everton ke Marselino Ferdinan, Gelandang Timnas Indonesia Itu Bisa Minta Apapun yang Dia Butuhkan: Yang Terpenting adalah…

Senin, 5 Agustus 2024 - 11:39 WIB

Dia juga sempat dilanda cedera dan menepi selama beberapa waktu, hingga akhirnya KMSK Deinze memutuskan untuk melepasnya di bursa transfer musim ini.

Berbeda dengan di klub, Marselino Ferdinan selalu tampil mengesankan di Timnas Indonesia baik senior maupun U-23. 

Di Piala Asia U-23, Kualifikasi Piala Dunia 2026, dan Piala Asia 2023 Marselino Ferdinan bermain bagus.

Hal itu pun menarik legenda Everton Tim Cahill untuk menghubungi Marselino Ferdinan melalui sambungan telepon video. 

"Dengarkan, apa yang kamu butuhkan di dalam dan luar lapangan jangan ragu untuk menghubungi saya. Saya ada di sini untuk kamu," kata Tim Cahill dalam video yang diunggah Marselino Ferdinan, 11 Mei 2024 lalu.

Legenda sepak bola Australia itu pun memberi wejangan kepada Marselino Ferdinan agar selalu menikmati setiap pertandingan yang ia mainkan. 

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
Viral