

Sumber :
- PSSI
Bukan Kapten Jay Idzes tapi Calvin Verdonk yang Bilang ke Patrick Kluivert agar di Ruang Ganti Pakai Cara Ini untuk Satukan Hati Pemain
Bukan Jay Idzes sang kapten Timnas Indonesia, tapi Calvin Verdonk yang bilang ke Patrick Kluivert agar di ruang ganti gunakan cara ini untuk satukan hati pemain
Kamis, 20 Maret 2025 - 14:49 WIB
tvOnenews.com - Bukan Jay Idzes sang kapten Timnas Indonesia, tapi Calvin Verdonk yang bilang ke Patrick Kluivert agar di ruang ganti gunakan cara ini untuk satukan hati pemain.
Dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Grup C, Timnas Indonesia akan bertandang ke kandang Australia pada Kamis (20/3/2025) pukul 16.10 WIB.
Pertandingan yang akan digelar di Stadion Sydney tersebut akan menjadi laga perdana bagi Patrick Kluivert memimpin Timnas Indonesia.

Sumber :
- PSSI
Kehadiran Patrick Kluivert menggantikan Shin Tae-yong diharapkan bisa mampu mengatasi kendala bahasa dan budaya.
Menariknya bek sayap Timnas Indonesia Calvin Verdonk justru meminta Patrick Kluivert dan tim tidak menggunakan Bahasa Belanda.