Sumber :
- Antara
Komnas HAM Melakukan Penelusuran Terkait Laporan Dugaan Penghentian Biaya Pengobatan Korban Tragedi Kanjuruhan
Komnas HAM tengah menelusuri dugaan penghentian biaya pengobatan terhadap para korban tragedi di Stadion Kanjuruhan Malang oleh Pemerintah Provinsi Jawa Timur.
Senin, 17 Oktober 2022 - 12:05 WIB
Anam berharap setiap korban dalam tragedi Kanjuruhan mendapat pengobatan atas kejadian yang dialaminya. Berdasarkan informasi yang diterima Komnas HAM, Pemerintah Kota dan Pemerintah Kabupaten Malang bersama Pemprov Jawa Timur bersedia menanggung semua biaya pengobatan para korban tragedi Kanjuruhan. (ant/akg)