Kementerian Keuangan Indonesia
Asuransi Parametrik Siap Luncur 2026: Solusi Instan Lindungi APBN dari Bencana
Indonesia Re siapkan asuransi parametrik mulai 2026 untuk lindungi fiskal negara dari bencana. Pembayaran instan, berbasis parameter gempa dan banjir.
Demi Lolos Piala Dunia 2026, Pemerintah Gelontorkan Dana Rp277 Miliar dari APBN untuk Timnas Indonesia
Menurut DJP, 73 persen dari total anggaran Rp277 miliar dibiayai oleh pajak. Anggaran ini diharapkan bisa membawa timnas Indonesia menuju Piala Dunia 2026.Â
RI Konversi Utang US$ 3,3 Miliar ke Rupiah, ADB Sebut Langkah Bersejarah untuk Stabilitas Fiskal
Pemerintah RI dan ADB berhasil konversi utang US$ 3,3 miliar ke rupiah. Langkah ini perkuat stabilitas fiskal dan jadi tonggak baru pengelolaan utang nasional.
Tagihan Misterius LPEI ke Sritex Senilai Rp1,13 Triliun, Tak Ada Catatan Pembiayaan Tapi Tagih Utang Jumbo: Kapan Transaksinya?
Berdasarkan data Tim Kurator Sritex, Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) atau Eximbank tercatat sebagai kreditor konkuren yang menagih utang ke Sritex sebesar Rp1,1 triliun.
Kemenkeu dan BI Hitung Kenaikan PPN 1% Hanya Berdampak 0,2% pada Inflasi, Tak Ada Kenaikan Harga Signifikan?
Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Kementerian Keuangan, Febrio Kacaribu, menegaskan Inflasi akan tetap dijaga rendah sesuai target APBN 2025 meski PPN 12%.
PT Penjaminan Infrastruktur Indonesia (PII) Jamin Proyek Dengan Investasi Senilai Rp534 Triliun Hingga Juni 2024
BUMN di bawah naungan Kementerian Keuangan, PT Penjaminan Infrastruktur Indonesia (Persero) atau PII telah melakukan penjaminan proyek senilai Rp534 triliun.
Memuat Konten Berikutnya...