Terpantau harga sejumlah bahan pokok mengalami kenaikan, saat menjelang bulan Ramadhan. Seperti cabai rawit, cabai merah, bawang merah, daging ayam broiler, dan telur ayam.
Berdasarkan data dari Panel Harga Bapanas, harga pangan di tingkat pedagang eceran secara nasional, beras premium naik 0,26 persen atau menjadi Rp15.490 per kg.
Harga cabai di Baubau, Sulawesi Tenggara, mengalami kenaikan yang cukup tinggi, dari semula hanya Rp 15 ribu perKg kini tembus hingga Rp 300 ribu perkilogramnya
Menjelang libur Natal dan tahun baru 2022 harga sejumlah komoditas di Kota Batu mengalami kenaikan, mulai dari sayur mayur, daging ayam, telur ayam hingga beras di pasar tradisional Kota Batu.
Hujan deras yang turun setiap hari membuat cabe banyak yang membusuk di pohon. Hal itu disinyalir menjadi penyebab tingginya harga cabe di Kendal saat ini.
Komoditi cabe yang mengalami kenaikan, seperti harga cabe rawit merah saat ini mengalami kenaikan per kilonya dari harga Rp 80 ribu naik menjadi Rp 90 ribu.Â
Harga Cabe melambung hingga tembus Rp80 ribu rupiah per kilogramnya di Pasar Baru Pasirian, Kabupaten Lumajang. Pedagang mengaku mulai alami penurunan omzet
Dalam beberapa hari terakhir, situasi harga cabai jenis rawit stabil di angka Rp 80 ribu per kilogram. Kenaikan terjadi seiring dengan mendekatnya bulan Ramadhan
Polda NTT secara resmi mengonfirmasi bahwa jenazah yang ditemukan oleh Tim SAR gabungan dalam operasi pencarian di Labuan Bajo adalah Fernando Martin Carreras (FMC).
Gol telat dari Moise Kean di menit 90+2 membuat Cremonese harus pulang dengan tangan hampa dari Fiorentina di Stadion Artemio Franchi, Minggu (4/1/2026).
Satu jenazah diduga berjenis kelamin laki-laki ditemukan terapung di bagian utara Pulau Padar, Minggu 4/1/2026 oleh kapal Patroli Cepat Polairud Polda NTT.