Presiden Prabowo Subianto menegaskan komitmennya untuk menyelamatkan kekayaan negara dan memastikan seluruh hasil sumber daya alam kembali kepada rakyat
Jaksa Agung Sanitiar (ST) Burhanuddin mendorong dilaksanakannya pemulihan aset negara lewat penerapan mekanisme Deferred Prosecution Agreement (DPA) atau kesepakatan penundaan penuntutan
Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait (Ara) mengatakan pemanfaatan aset negara dapat memperluas alternatif pilihan lahan untuk perumahan subsidi.
Presiden Prabowo sindir pejabat yang sembunyikan aset negara untuk keuntungan pribadi. Minta kementerian periksa ulang aset dan ambil alih tanah terlantar.
Sebanyak 844 BUMN gabung ke Danantara, kelola aset US$982 miliar, target US$1 triliun, Rosan Roeslani umumkan tambahan investasi Rp67 triliun dari Qatar.
Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Pihak kepolisian dari Polres Metro Jakarta Utara melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) terkait penemuan tiga jenazah di sebuah kontrakan di kawasan Warakas, Tanjung Priok, pada Jumat (2/1).
Ramalan zodiak besok, 3 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Lengkap dengan prediksi asmara, karier, dan keuangan.