Empat bandara yang ada di wilayah Sumatera Barat (Sumbar), Sumatera Utara (Sumut) dan Aceh dipastikan tetap beroperasi normal dalam melayani penumpang selama masa libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru)
Kejari Kota Tangerang menetapkan enam orang tersangka dugaan tindak pidana korupsi pengadaan senilai Rp8 miliar di PT Angkasa Pura Kargo (PT APK) periode 2020-2024.
PT Angkasa Pura I Bandara Internasional Lombok mencatat sebanyak sembilan kelompok terbang (kloter) jemaah calon haji (JCH) Embarkasi Lombok Nusa Tenggara Barat (NTB) tiba di Tanah Suci Makkah, Arab Saudi
InJourney Airports melayani 4,7 juta penumpang pesawat dari seluruh bandara yang dikelola selama periode arus mudik Lebaran 2025/ Idul Fitri 1446 Hijriah.
Bandara Internasional Kualanamu Deli Serdang, Sumatera Utara, memproyeksikan jumlah penumpang selama Angkutan Lebaran 2025 mengalami kenaikan sekitar lima persen dibandingkan tahun 2024.
Angkasa Pura Indonesia Kantor Cabang Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta), Tangerang, Banten menyebutkan sebanyak 7.500 personel disiagakan untuk melayani penerbangan selama masa angkutan mudik/balik Lebaran 2025/Idul Fitri 1445 Hijriah.
Kabar gembira bagi para pemudik di lebaran 2025. Pasalnya, harga tiket pesawat ditekan turun. Tak hanya itu saja, InJourney Airports resmi menurunkan tarif
PT Angkasa Pura Indonesia (InJourney Airports) resmi menurunkan tarif jasa kebandarudaraan untuk mendukung penurunan harga tiket pesawat pada periode angkutan lebaran 2025 salah satunya Bandara Juanda Surabaya di Sidoarjo, Jawa Timur.
Pelatih Real Madrid Alvaro Arbeloa menegaskan Los Blancos tetap mengandalkan Vinicius Junior, meski sempat menjadi sasaran cemoohan suporter sendiri saat laga melawan Levante di Stadion Santiago Bernabeu, Sabtu (17/1/2026).
Polda Metro Jaya melakukan pemeriksaan terhadap pelapor dugaan tindak pidana penyebaran berita bohong soal tudingan Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) yang terlibat dalam kasus dugaan ijazah palsu Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi), Selasa (20/1/2026).
Pelatih John Herdman bisa mulai temui diaspora yang berkarier di Eropa ini jika Timnas Indonesia kembali melanjutkan naturalisasi pemain keturunan untuk Garuda.
Ruben Onsu dan Ayu Ting Ting buka suara menjawab isu dari konten memperlihatkan keduanya diduga telah menikah tertutup yang semakin merebak di media sosial.
Real Madrid dan PSG akan saling sikut dalam berebut tanda tangan bintang Chelsea Enzo Fernandez yang kabarnya ingin keluar dari Stamford Bridge musim depan.
Situasi lalu lintas di area Tebet, Jakarta Selatan, terpantau macet total sejak pukul 07.00 WIB, Selasa (20/1/2026). Disinyalir kemacetan yang terjadi akibat..