News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Benarkah Target Indonesia Tercapai di SEA Games 2021? Ini Faktanya

SEA Games 2021 telah selesai. Indonesia menempati peringkat ketiga dengan meraih 69 medali emas, 91 perak, 81 perunggu. Benarkah Kontingen Merah-Putih berhasil mencapai target?
Senin, 23 Mei 2022 - 23:45 WIB
SEA Games 2021 berakhir dengan Indonesia tempati peringkat ketiga.
Sumber :
  • antarafoto

Hanoi, Vietnam – SEA Games 2021 telah selesai. Indonesia menempati peringkat ketiga dengan meraih 69 medali emas, 91 perak, 81 perunggu. Benarkah Kontingen Merah-Putih berhasil mencapai target?

Pesta olahraga bangsa-bangsa Asia Tenggara pada 2022 sudah berakhir. Tuan rumah Vietnam menjadi juara umum dengan koleksi 446 medali, yang terdiri daari 205 emas, 125 perak, dan 116 perunggu. Indonesia menempati peringkat ketiga dengan 69 emas, 91 perak, 81 perunggu atau total 241 medali.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Jumlah perolehan Indonesia menurun dari raihan di SEA Games 2019 Manila. Semasa di Filipina, tim Merah-Putih mengumpulkan 72 emas, 84 perak, serta 111 perunggu dari 52 cabang olahraga yang menempatkan kontingen berkekuatan 841 atlet berakhir di urutan keempat dari 11 negara peserta.

Bila melihat koleksi medali, perolehan Indonesia berkurang. Tapi kalau memandang peringkat, anak-anak Ibu Pertiwi naik satu tingkat dengan pasukan lebih sedikit, yakni 499 atlet yang terjun di 32 cabang olahraga dan 315 nomor pertandingan atau hanya separuh dari kekuatan di SEA Games 2019 Filipina.

Sekretaris Jenderal Komite Olimpik Indonesia (NOC Indonesia) Ferry J Kono yang sekaligus sebagai Chef de Mission (CdM) kontingen Indonesia pada SEA Games 2021 mengatakan, pemerintah melakukan langkah berbeda dalam menentukan atlet yang berangkat ke Hanoi, Vietnam.

“Tidak semua nomor diikutsertakan, hanya nomor-nomor yang potensial meraih medali saja. Jika kita ikut semua maka sama artinya dengan memberikan kesempatan bagi negara lain untuk mendapatkan medali,” kata Ferry yang mengatakan kontingen telah mencapai 90 persen target awal.

“Ada 19 medali yang meleset (tidak dapat emas) karena faktor tuan rumah. Tapi beruntungnya kita dapat 10 medali yang tak diduga, seperti kick boxing yang dikira satu emas tapi dapat dua emas, panahan juga. Dan bola basket juga emas, padahal kita menyangka Filipina masih superior,” kata Ferry.

 

Tiga Cabang Jadi Juara Umum

Dari 32 cabang, tiga kontingen jadi juara umum. Menembak memberi paling banyak medali (8 emas, 6 perak, 2 perunggu), melampau target tiga emas; panahan mengenai lima emas dan satu perak (target empat emas); bola voli dengan dua emas, satu perak, dan satu perunggu (target hanya dua emas).

Ada pula cabang yang tidak memenuhi harapan. Selain anggar yang tidak mendapat medali sama sekali, cabang atletik, dan pencak silat tidak memenuhi target, meski tetap tampil baik, seperti renang yang menampilkan dua perenang muda sebagai penopang medali emas.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Prestasi menggembirakan juga datang dari keberhasilan tim bola basket putra meraih medali emas untuk kali pertama sejak berpartisipasi pada 1977 dengan meruntuhkan kedigdayaan Filipina.

Seusai tugas Vietnam, Kamboja akan bertindak sebagai tuan rumah SEA Games ke-32 pada 2023. Moga Kontingen Indonesia, dengan atlet-atlet muda, bisa kembali jadi raja di Asia Tenggara. (raw)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Catat! Lokasi SIM Keliling di Kota Tangerang Pada Sabtu 3 Januari 2026

Catat! Lokasi SIM Keliling di Kota Tangerang Pada Sabtu 3 Januari 2026

Sat Lantas Polres Metro Tangerang Kota merilis jadwal pelayanan dan lokasi SIM Keliling pada Sabtu (3/1/2026).
Lokasi SIM Keliling di Kota Tangsel Pada Sabtu 3 Januari 2026

Lokasi SIM Keliling di Kota Tangsel Pada Sabtu 3 Januari 2026

Sat Lantas Polres Tangerang Selatan (Tangsel) merilis jadwal pelayanan dan lokasi SIM Keliling pada Sabtu (3/1/2026).
Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu keluarga tewas mengenaskan di kontrakannya kawasan Jalan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Jumat (2/1/12025).
Jake Paul Resmi Kehilangan Peringkat Dunia usai Kalah dari Anthony Joshua

Jake Paul Resmi Kehilangan Peringkat Dunia usai Kalah dari Anthony Joshua

Jake Paul resmi kehilangan statusnya di peringkat dunia tinju setelah menelan kekalahan telak dari Anthony Joshua.
Cristiano Ronaldo Tutup 2025 dengan Rekor Fantastis, Lionel Messi Makin Tertinggal?

Cristiano Ronaldo Tutup 2025 dengan Rekor Fantastis, Lionel Messi Makin Tertinggal?

Cristiano Ronaldo menutup tahun 2025 dengan pencapaian bersejarah baru dalam karier sepak bolanya.

Trending

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu keluarga tewas mengenaskan di kontrakannya kawasan Jalan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Jumat (2/1/12025).
SBY Dituding sebagai Dalang Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Demokrat Patahkan dengan Fakta Mencengangkan

SBY Dituding sebagai Dalang Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Demokrat Patahkan dengan Fakta Mencengangkan

Ihwal kasus ijazah palsu Jokowi, masih menjadi pembahasan publik. Apalagi, Roy Suryo menjadi tersangka dalam kasus tudingan ijazah palsu tersebut.
Pasal-pasal Kontroversial di KUHP Baru yang Mulai Berlaku, Hukuman Koruptor Dikurangi hingga Penghinaan Presiden dan Wapres

Pasal-pasal Kontroversial di KUHP Baru yang Mulai Berlaku, Hukuman Koruptor Dikurangi hingga Penghinaan Presiden dan Wapres

Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan KUHAP baru yang telah disahkan akan mulai berlaku pada 2 Januari 2026 mendatang
BSU Januari 2026 Belum Cair, Ini Status Resmi Pemerintah dan Penjelasan Lengkapnya

BSU Januari 2026 Belum Cair, Ini Status Resmi Pemerintah dan Penjelasan Lengkapnya

BSU Januari 2026 belum diumumkan pemerintah. Simak status resmi Kemnaker, peluang pencairan, syarat penerima, dan cara cek bantuan subsidi upah.
Teka-teki Kematian Satu Keluarga di Tanjung Priok, Polisi Temukan Benda Mencurigakan di TKP

Teka-teki Kematian Satu Keluarga di Tanjung Priok, Polisi Temukan Benda Mencurigakan di TKP

Pihak kepolisian dari Polres Metro Jakarta Utara melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) terkait penemuan tiga jenazah di sebuah kontrakan di kawasan Warakas, Tanjung Priok, pada Jumat (2/1). 
Ramalan Zodiak Besok, 3 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Zodiak Besok, 3 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan zodiak besok, 3 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Lengkap dengan prediksi asmara, karier, dan keuangan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT