News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Cicak Hewan Fasik dan Akan Sial Jika Kejatuhannya? Kata Ustaz Firanda Andirja Itu…

Cicak adalah salah satu hewan yang disebutkan dalam beberapa hadis. Salah satunya menyebut cicak hewan fasik. Lalu benarkah akan sial jika kejatuhannya? Ini penjelasan Ustaz Firanda Andirja.
Rabu, 8 Januari 2025 - 20:55 WIB
Cicak Hewan Fasik dan Akan Sial Jika Kejatuhannya? Kata Ustaz Firanda Andirja Itu…
Sumber :
  • kolase tim tvOnenews

tvOnenews.com - Cicak adalah salah satu hewan yang disebutkan dalam beberapa hadis. Salah satunya menyebutkan, kalau cicak jenis hewan yang diperbolehkan untuk dibunuh.

Hal ini karena cicak dianggap sebagai hewan yang dapat mengganggu manusia.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dalam hadis Muslim, hewan cicak termasuk dalam beberapa hewan yang membahayakan dan boleh dibunuh di tempat halal dan haram bersama dengan ular, burung gagak yang berwarna belang-belang, tikus, anjing yang suka menggigit dan burung Hudaya atau sejenis Rajawali.

Namun dalam hadis lain, cicak dikatakan hewan fasik karena meniupkan api yang membakar Nabi Ibrahim As. 

Dari Ummu Syarik radhiyallahu ‘anha, Rasulullah SAW bersabda,

إِنَّهُ كَانَ يَنْفُخُ عَلَى إِبْرَاهِيمَ عَلَيْهِ السَّلَامُ

“Sesungguhnya cicak itu meniupkan api pada (untuk membakar) Nabi Ibrahim ‘alaihissalam." (HR. Bukhari Muslim)

Oleh karena apa yang dilakukannya saat Nabi Ibrahim AS dibakar, cicak dikatakan sebagai hewan yang fasik.

Imam Nawawi dalam kitab Syarah Shahih Muslim menyebutkan kalau cicak merupakan hewan fasik yang memberikan dampak mudharat dan mengganggu manusia.

Selain itu, diriwayatkan oleh Al-Munawi dalam kitab Faidhul Qadir mengatakan, "Allah SWT memerintahkan untuk membunuh cicak memiliki sifat tercela, dimana dikisahkan ia meniup api yang membakar Nabi Ibrahim AS sehingga api tersebut semakin membesar".

Bahkan terkadang kehadiran seekor cicak dianggap sebagai pertanda akan datangnya kesialan yang akan menimpa dan juga pertanda buruk.

Hal ini pernah ditanyakan seorang jemaah dalam sebuah kajian bersama Ustaz Firanda Andirja.

Setelah mendapatkan pertanyaan dari salah satu jamaah yang bertanya terkait mitos yang mengatakan kalau kejatuhan cicak merupakan pertanda akan mendapat kesialan, dengan tegas Ustaz Firanda Andirja mengatakan kalau mempercayai hal hal tersebut merupakan termasuk ke dalam salah satu perbuatan syirik. 

"Kalau kita meyakini kejatuhan cicak itu pertanda sial, itu termasuk syirik ini syirik. Jadi jangan kaitkan dengan itu" kata Ustaz Firanda Andirja.

Ustaz Firanda Andirja juga menegaskan untuk jangan mengaitkan kejatuhan cicak dengan nasib sial atau pertanda buruk yang akan menimpa dan harus melawan perasaan sirik tersebut.

"Ini enggak boleh apa kejatuhan cicak merasa sial, nggak boleh nggak benar kalau ada perasaan itu lawan. Inilah kesyirikan harus kita lawan kalau sudah kebiasaan kita lawan" Ustaz Firanda Andirja.

Dalam Islam sendiri membunuh seekor cicak bukanlah karena dendam atas segala perbuatan hewan tersebut yam meniupi api yang membakar Nabi Ibrahim AS. 

Melainkan karena cicak merupakan salah satu hewan yang dianjurkan untuk dihabisi bukan hanya berdasarkan syariat Islam tetapi berdasarkan medis pun hewan yang kerap memakan makanan di meja ini sangat dianjurkan untuk dibunuh.

Hal ini karena ternyata cicak diketahui membawa bakteri yang bisa menyebabkan penyakit perut dan juga gangguan pencernaan. Karena kotoran cicak diketahui mengandung bakteri yang menyebabkan sakit perut.

Cicak juga ternyata dapat menjadi salah satu penyebab dari penyakit kusta. Penyakit yang biasanya menyerang kulit dan juga menyebabkan cacat. 

Diriwayatkan oleh Badruddin Al-aini dalam kitab Umadatul Qari dikatakan kalau cicak dapat menyebabkan penyakit tuli dan juga kusta.

Maka diri itulah mengapa umat muslim dianjurkan untuk membunuh seekor cicak, karena hal tersebut merupakan sunnah bahkan Nabi menjelaskan jika mengamalkan anjurannya akan mendapatkan pahala.

Wallahu’alam bishawab

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

 

(akg/put)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT