Kapan Lebaran? Jika Berbeda Bagaimana? Begini Saran dari Buya Yahya
Pada Lebaran 2023 disebut sejumlah pihak ada perbedaan dalam penentuan 1 Syawal 1444 Hijriah. Namun Arab Saudi diprediksi akan Lebaran pada Jumat (21/4/2023).
Kamis, 20 April 2023 - 03:12 WIB
Sumber :
- Kolase tim tvOne
Buya Yahya menjelaskan bahwa masalah penetapan awal bulan Itu bukan urusan orang awam.
“Jika itu masalah itu salah ulama. Sementara ulama dulu tidak pernah mempermasalahkan masalah ini,” kata Buya Yahya.
“Kecuali tugasnya ulama diambil oleh orang awam yang tidak mengerti,” tambah Buya Yahya.
Load more