News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Puasa Senin Kamis Adalah Kebiasaan Rasul, Ini Keutamaannya

Puasa Senin Kamis merupakan salah satu puasa sunah yang kerap dikerjakan oleh Nabi Muhammad SAW. Rasulullah selalu menanti untuk berpuasa pada dua hari itu.
Rabu, 15 Maret 2023 - 20:00 WIB
Ilustrasi Menu yang Disajikan saat Puasa
Sumber :
  • pexels

Selain rutin berolahraga, cara mengeluarkan racun dalam tubuh ini adalah dengan berpuasa. 

Saat seseorang berhenti mengonsumsi makanan dan minuman minimal selama sehari, maka racun dapat dikeluarkan secara efektif lewat metabolisme tubuh.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

3. Tingkat Gula Darah Terkontrol

Manfaat berpuasa lainnya yaitu mengontrol gula darah. Saat berpuasa, tubuh akan menghancurkan glukosa untuk mendapatkan energi. 

Hal ini yang kemudian akan menurunkan produksi insulin tubuh. Hasilnya tubuh akan mengalami penurunan kadar gula darah. Puasa Senin Kamis secara rutin juga turut mencegah lonjakan kadar gula darah.

Manfaat puasa juga dapat membantu mengurangi resistensi insulin. Mengurangi resistensi insulin ini dapat meningkatkan sensitivitas tubuh terhadap insulin. 

Dengan demikian, memungkinkan tubuh untuk memindahkan glukosa dari aliran darah kedalam sel-sel secara lebih efisien.

4. Dapat Tingkatkan Kekebalan Tubuh

Manfaat lain dari puasa Senin Kamis untuk kesehatan, yakni dapat meningkatkan imunitas atau sistem kekebalan tubuh. 

Berpuasa juga dapat membantu meningkatkan regenerasi sel dan mencegah kerusakan organ akibat radikal bebas yang masuk dalam tubuh.


Ilustrasi (freepik)

5. Menurunkan Kadar Lemak

Manfaat puasa Senin Kamis untuk kesehatan juga dapat menurunkan kadar lemak dalam tubuh. 

Kandungan lemak berlebih dalam tubuh dapat menimbulkan berbagai masalah seperti tingginya kolesterol dan penyakit jantung. 

Oleh karena itu, kelebihan kadar lemak dalam tubuh ini harus dihilangkan. Salah satu manfaat berpuasa Senin Kamis adalah membantu menghilangkan lemak jahat. 

Saat berpuasa, tubuh akan menggunakan lemak sebagai sumber energi cadangan . Dengan begitu, lemak berlebih akan berkurang dan tubuh akan terhindar dari gangguan penyakit, seperti tekanan darah tinggi atau kolesterol.

6. Menurunkan Risiko Stres

Puasa Senin Kamis secara spiritual dapat menurunkan tingkat stres. Kondisi kesehatan mental yang optimal tentu dapat membantu seorang dalam beribadah dan menjalankan aktivitas sehari-hari. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Puasa Senin Kamis juga bisa meningkatkan kedamaian dalam hati dan membuat seorang merasa bersih jiwa dan raganya.

Itulah beberapa manfaat dari puasa Senin Kamis. Jadi jangan beranggapan saat kita berpuasa kita boleh bermalas-malasan ria, justru semakin kita bergerak aktif saat berpuasa tubuh akan semakin sehat dan bugar. (abs)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT