Viu Resmi Tayangkan Dear Jo: Almost Is Never Enough dalam Bentuk Series
Film Dear Jo: Almost Is Never Enough yang tayang di bioskop pada 10 Agustus 2023 lalu resmi akan dibuat series oleh Viu
Jumat, 6 Oktober 2023 - 18:55 WIB
Sumber :
- Tim tvOnenews/Keke
Berbeda dengan Stefan William, Fita Anggraini justru sudah menonton film Dear Jo: Almost Is Never Enough, sehingga ia merasa bisa membawakan peran seorang Maura dengan baik.
Selain itu ada sosok karakter baru yaitu Carissa yang diperankan oleh Aliyah Faizah yang sebelumnya tidak ada dalam versi film.
Dalam wawancara tersebut ketiganya juga berharap agar film ini bisa menyampaikan banyak pesan yang bermanfaat bagi penonton.
Load more