News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

2 Mobil Perdana Changan Lumin dan Deepal S07 Melantai di GJAW 2025, Intip Spesifikasi dan Harganya

Changan resmi luncurkan dua model mobil Perdananya, yakni Changan Lumin dan Deepal S07 di ajang Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2025. Intip spesifikasi dan harganya
Minggu, 23 November 2025 - 15:07 WIB
Changan Luncurkan 2 Mobilnya, Lumin dan Deepal S07
Sumber :
  • Tim tvOnenews - Dicky Kurniawan

tvOnenews.com - Changan resmi luncurkan dua model mobilnya, yakni Changan Lumin dan Deepal S07 di ajang Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2025. 

Keduanya menjadi model perdana Changan perdananya untuk pasar Indonesia setelah pabrikan asal China ini debut di Tanah Air beberapa waktu lalu.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Kedua model ini merepresentasikan kekuatan utama Changan, inovasi, teknologi, dan desain. Kami percaya bahwa inovasi bukan sekadar menghadirkan teknologi, tetapi bagaimana teknologi tersebut benar-benar meningkatkan kualitas hidup pengguna," kata CEO Changan Indonesia Setiawan Surya dalam konferensi pers gi GJAW 2025, Jumat, 21 November 2025.

Changan Luncurkan 2 Mobilnya, Lumin dan Deepal S07
Changan Luncurkan 2 Mobilnya, Lumin dan Deepal S07
Sumber :
  • Tim tvOnenews - Dicky Kurniawan

 

Changan Lumin hadir sebagai mobil listrik kompak dengan jarak tempuh hingga 301 kilometer dalam sekali pengisian daya. Untuk pengisian dayanya menggunakan DC Fast Charging .

Sementara itu, untuk Changan Deepal S07 merupakan SUV listrik yang menawarkan jarak tempuh hingga 560 kilometer. 

Pengisian daya baterainya didukung DC Fast Charging dan sudah dilengkapi dengan Golden Shield Battery. 

Changan Luncurkan 2 Mobilnya, Lumin dan Deepal S07
Changan Luncurkan 2 Mobilnya, Lumin dan Deepal S07
Sumber :
  • Tim tvOnenews - Karina M Ramadhani

 

Soal harga, Changan Lumin dipasarkan dengan harga Rp 178 juta, sedangkan Changan Deepal S07 dibanderol Rp 599 juta. Harga tersebut berstatus on the road (OTR) Jakarta.

Setiap pembelian Changan Lumin, konsumen mendapatkan garansi 8 tahun atau 120.000 km yang mencakup komponen utama seperti traction battery, electric drive system, dan vehicle controller. 

Kemudian ada garansi kendaraan selama 6 tahun atau 120.000 km, serta free service package selama 4 tahun atau 80.000 km

Kemudian untuk Deepal S07 mendapatkan garansi traction battery selama 8 tahun atau 240.000 km dan garansi electric drive system dan vehicle control hingga 8 tahun atau 150.000 km. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Selanjutnya, ada garansi kendaraan selama 6 tahun atau 120.000 km, serta free service package selama 5 tahun atau 60.000 km.

(Dicky Kurniawan)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Lokasi SIM Keliling di Kota Tangsel Pada Sabtu 3 Januari 2026

Lokasi SIM Keliling di Kota Tangsel Pada Sabtu 3 Januari 2026

Sat Lantas Polres Tangerang Selatan (Tangsel) merilis jadwal pelayanan dan lokasi SIM Keliling pada Sabtu (3/1/2026).
Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu keluarga tewas mengenaskan di kontrakannya kawasan Jalan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Jumat (2/1/12025).
Jake Paul Resmi Kehilangan Peringkat Dunia usai Kalah dari Anthony Joshua

Jake Paul Resmi Kehilangan Peringkat Dunia usai Kalah dari Anthony Joshua

Jake Paul resmi kehilangan statusnya di peringkat dunia tinju setelah menelan kekalahan telak dari Anthony Joshua.
Cristiano Ronaldo Tutup 2025 dengan Rekor Fantastis, Lionel Messi Makin Tertinggal?

Cristiano Ronaldo Tutup 2025 dengan Rekor Fantastis, Lionel Messi Makin Tertinggal?

Cristiano Ronaldo menutup tahun 2025 dengan pencapaian bersejarah baru dalam karier sepak bolanya.
Ngebet Bela Garuda? Danilson Soares Silva Tunggu Panggilan Timnas Indonesia di Tengah Godaan Piala Dunia 2026

Ngebet Bela Garuda? Danilson Soares Silva Tunggu Panggilan Timnas Indonesia di Tengah Godaan Piala Dunia 2026

Danilson Soares secara terbuka menyatakan ketertarikannya untuk membela Timnas Indonesia, meski di saat yang sama memiliki peluang membela Cape Verde yang

Trending

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu keluarga tewas mengenaskan di kontrakannya kawasan Jalan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Jumat (2/1/12025).
SBY Dituding sebagai Dalang Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Demokrat Patahkan dengan Fakta Mencengangkan

SBY Dituding sebagai Dalang Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Demokrat Patahkan dengan Fakta Mencengangkan

Ihwal kasus ijazah palsu Jokowi, masih menjadi pembahasan publik. Apalagi, Roy Suryo menjadi tersangka dalam kasus tudingan ijazah palsu tersebut.
Pasal-pasal Kontroversial di KUHP Baru yang Mulai Berlaku, Hukuman Koruptor Dikurangi hingga Penghinaan Presiden dan Wapres

Pasal-pasal Kontroversial di KUHP Baru yang Mulai Berlaku, Hukuman Koruptor Dikurangi hingga Penghinaan Presiden dan Wapres

Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan KUHAP baru yang telah disahkan akan mulai berlaku pada 2 Januari 2026 mendatang
BSU Januari 2026 Belum Cair, Ini Status Resmi Pemerintah dan Penjelasan Lengkapnya

BSU Januari 2026 Belum Cair, Ini Status Resmi Pemerintah dan Penjelasan Lengkapnya

BSU Januari 2026 belum diumumkan pemerintah. Simak status resmi Kemnaker, peluang pencairan, syarat penerima, dan cara cek bantuan subsidi upah.
Teka-teki Kematian Satu Keluarga di Tanjung Priok, Polisi Temukan Benda Mencurigakan di TKP

Teka-teki Kematian Satu Keluarga di Tanjung Priok, Polisi Temukan Benda Mencurigakan di TKP

Pihak kepolisian dari Polres Metro Jakarta Utara melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) terkait penemuan tiga jenazah di sebuah kontrakan di kawasan Warakas, Tanjung Priok, pada Jumat (2/1). 
Ramalan Zodiak Besok, 3 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Zodiak Besok, 3 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan zodiak besok, 3 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Lengkap dengan prediksi asmara, karier, dan keuangan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT