News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

OJK Tanggapi Tegas Menkeu Purbaya Soal Saham Gorengan: Kami Perkuat Pengawasan dan Siap Tindak Manipulator Pasar

OJK menegaskan akan memperkuat pengawasan dan menindak tegas praktik saham gorengan, menanggapi sorotan Menkeu Purbaya soal manipulasi di pasar modal Indonesia.
Sabtu, 18 Oktober 2025 - 08:45 WIB
Gedung OJK.
Sumber :
  • Viva

Jakarta, tvOnenews.com – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) akhirnya buka suara menanggapi pernyataan keras Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa yang menyoroti praktik saham gorengan di pasar modal Indonesia. 

Kepala Eksekutif Pengawas Pasar Modal, Keuangan Derivatif, dan Bursa Karbon OJK, Inarno Djajadi, menegaskan bahwa pihaknya berkomitmen menjaga transaksi pasar modal agar tetap wajar, teratur, dan efisien.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Sejalan dengan pesan Menteri Keuangan, penting bagi kami menjaga kepercayaan masyarakat terhadap pasar modal dengan memastikan seluruh transaksi berjalan wajar dan efisien,” ujar Inarno dalam acara di Main Hall Bursa Efek Indonesia (BEI), Jumat (17/10).

Menurutnya, praktik manipulatif seperti saham gorengan tidak hanya merugikan investor, tetapi juga dapat merusak citra pasar modal Indonesia di mata publik dan pelaku global. Oleh sebab itu, OJK memastikan akan memperketat fungsi pengawasan dan penegakan hukum.

“Kami meningkatkan sinergi dengan penyelenggara pasar modal atau self-regulatory organization (SRO) dan aparat penegak hukum. Koordinasi ini penting untuk menegakkan disiplin pasar, memberantas praktik manipulatif, dan memberikan perlindungan optimal bagi investor,” tegasnya.

Respons atas Peringatan Menkeu Purbaya

Sebelumnya, Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa menyoroti keras maraknya praktik saham gorengan di bursa Indonesia. Ia bahkan berharap dalam waktu setahun ke depan, para pelaku manipulasi pasar tersebut bisa dijatuhi sanksi tegas baik oleh OJK maupun Bursa Efek Indonesia.

“Saya berharap dalam setahun akan banyak penggoreng saham yang dihukum, baik oleh BEI maupun OJK,” ujar Purbaya dalam acara Media Gathering Kemenkeu 2025 di Bogor, Jumat (10/10).

Purbaya menyebut, ia cukup mengenal para pelaku yang diduga memainkan harga saham dengan cara tidak wajar. Ia juga mengaku menerima sejumlah laporan langsung terkait praktik ini.

“Saya bisa lihat saham digoreng, saya juga tahu siapa saja yang ikut. Ini bukan market maker, tapi yang ikut goreng-goreng itu,” katanya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sudah Lama Terjadi, Kini Harus Dibersihkan

Menkeu Purbaya menyebut bahwa praktik saham gorengan bukan hal baru di pasar modal Indonesia. Fenomena ini bahkan sudah berlangsung selama puluhan tahun dan sempat membuat perusahaan sekuritas pelat merah seperti Danareksa hampir bangkrut.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Catat! Lokasi SIM Keliling di Kota Tangerang Pada Sabtu 3 Januari 2026

Catat! Lokasi SIM Keliling di Kota Tangerang Pada Sabtu 3 Januari 2026

Sat Lantas Polres Metro Tangerang Kota merilis jadwal pelayanan dan lokasi SIM Keliling pada Sabtu (3/1/2026).
Lokasi SIM Keliling di Kota Tangsel Pada Sabtu 3 Januari 2026

Lokasi SIM Keliling di Kota Tangsel Pada Sabtu 3 Januari 2026

Sat Lantas Polres Tangerang Selatan (Tangsel) merilis jadwal pelayanan dan lokasi SIM Keliling pada Sabtu (3/1/2026).
Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu keluarga tewas mengenaskan di kontrakannya kawasan Jalan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Jumat (2/1/12025).
Jake Paul Resmi Kehilangan Peringkat Dunia usai Kalah dari Anthony Joshua

Jake Paul Resmi Kehilangan Peringkat Dunia usai Kalah dari Anthony Joshua

Jake Paul resmi kehilangan statusnya di peringkat dunia tinju setelah menelan kekalahan telak dari Anthony Joshua.
Cristiano Ronaldo Tutup 2025 dengan Rekor Fantastis, Lionel Messi Makin Tertinggal?

Cristiano Ronaldo Tutup 2025 dengan Rekor Fantastis, Lionel Messi Makin Tertinggal?

Cristiano Ronaldo menutup tahun 2025 dengan pencapaian bersejarah baru dalam karier sepak bolanya.

Trending

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu keluarga tewas mengenaskan di kontrakannya kawasan Jalan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Jumat (2/1/12025).
SBY Dituding sebagai Dalang Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Demokrat Patahkan dengan Fakta Mencengangkan

SBY Dituding sebagai Dalang Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Demokrat Patahkan dengan Fakta Mencengangkan

Ihwal kasus ijazah palsu Jokowi, masih menjadi pembahasan publik. Apalagi, Roy Suryo menjadi tersangka dalam kasus tudingan ijazah palsu tersebut.
Pasal-pasal Kontroversial di KUHP Baru yang Mulai Berlaku, Hukuman Koruptor Dikurangi hingga Penghinaan Presiden dan Wapres

Pasal-pasal Kontroversial di KUHP Baru yang Mulai Berlaku, Hukuman Koruptor Dikurangi hingga Penghinaan Presiden dan Wapres

Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan KUHAP baru yang telah disahkan akan mulai berlaku pada 2 Januari 2026 mendatang
BSU Januari 2026 Belum Cair, Ini Status Resmi Pemerintah dan Penjelasan Lengkapnya

BSU Januari 2026 Belum Cair, Ini Status Resmi Pemerintah dan Penjelasan Lengkapnya

BSU Januari 2026 belum diumumkan pemerintah. Simak status resmi Kemnaker, peluang pencairan, syarat penerima, dan cara cek bantuan subsidi upah.
Teka-teki Kematian Satu Keluarga di Tanjung Priok, Polisi Temukan Benda Mencurigakan di TKP

Teka-teki Kematian Satu Keluarga di Tanjung Priok, Polisi Temukan Benda Mencurigakan di TKP

Pihak kepolisian dari Polres Metro Jakarta Utara melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) terkait penemuan tiga jenazah di sebuah kontrakan di kawasan Warakas, Tanjung Priok, pada Jumat (2/1). 
Ramalan Zodiak Besok, 3 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Zodiak Besok, 3 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan zodiak besok, 3 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Lengkap dengan prediksi asmara, karier, dan keuangan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT