News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Dilalui Truk Pasir, Jembatan Penghubung 2 Desa di Maros Ambruk, Warga Terisolir

Sebuah jembatan penghubung antar desa, di Kecamatan Bontoa, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, ambruk setelah dilintasi truk muatan pasir.
Rabu, 27 Desember 2023 - 08:10 WIB
Sebuah jembatan penghubung antar desa, di Kecamatan Bontoa, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, ambruk setelah dilintasi truk muatan pasir
Sumber :
  • Wawan Setyawan

Maros, tvOnenews.com - Sebuah jembatan penghubung antar desa, di Kecamatan Bontoa, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, ambruk setelah dilintasi truk muatan pasir. Akibatnya seratus kepala keluarga terisolir dan sejumlah kendaraan yang sempat melintas terjebak lantaran jembatan merupakan satu satunya akses jalan warga.

"Ia kejadiannya sekitar jam dua belas siang, ini menjadi akses satu-satunya yang bisa dilalui kendaraan oleh warga," ujar Asho Baso, Sekretaris Camat Bontoa, saat di konfirmasi tvOnenews.com Selasa (26/12/2023).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dari rekaman video amatir, warga dihebohkan dengan sebuah truk pengangkut pasir terjebak di tengah jembatan yang ambruk saat hendak melintas menuju, Desa Tupabbiring, Kecamatan Bontoa, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan.

Jembatan yang menghubungkan antara desa Tupabiring Dan Desa Pajukukang tersebut putus total dan tak bisa dilalui.

"Putus saat akan dilalui oleh truk, patah di bagian tengah jembatan," ujar Asho.

Sekcam Bontoa, menjelaskan selain karena beban truk yang berat sekitar 8 kubik, jembatan berusia 15 tahun dengan panjang 9 meter ini ambruk kerena dimakan usia truk yang melintas ringsek nyaris jatuh ke sungai.

"Memang ini jembatan telah rusak sudah diperbaiki warga, dan hanya bisa di lewati oleh mobil dengan berat tertentu saja. Sudah 15 tahun panjang sekitar 9 meteran," jelasnya.

Upaya pemindahan truk ke tempat aman pun dilakukan dengan bergotong royong oleh warga, truk berhasil dievakuasi setelah ditarik dengan truk lainnya, setelah 3 jam proses evakuasi.

"Jadi jam 12 jatuh, kemudian sekarang pukul  lima bela sekitar 3 jaman dari pemindahan pasir sampai di tarik," ungkap Asho.

Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini, namun satu dusun yang terdiri seratus kepala keluarga ini terisolir dan bahkan sejumlah kendaraan yang sempat melintas , tidak dapat kembali lantaran terjebak dan jembatan tersebut merupakan akses satu satunya warga.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Inikan penghubung dua desa, nah yang di dalam ini masuk ke desa (tupabiring), Dusun Rea-rea. Ada sekitar 100 KK warga di dalam," tambahnya.

Sementara untuk melintas dengan berjalan kaki, warga juga harus extra hati-hati, lantaran jembatan yang roboh mengalami patah pada tiang pancang bagian tengah, hingga menyentuh dasar sungai.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Carrick Sindir Ruben Amorim? Sang Pelatih Malah Puji Habis-habisan Bintang Muda MU

Carrick Sindir Ruben Amorim? Sang Pelatih Malah Puji Habis-habisan Bintang Muda MU

Michael Carrick memuji Kobbie Mainoo sebagai simbol regenerasi Manchester United (MU). Gelandang muda itu kembali bersinar dan masuk rencana kontrak baru klub.
Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dunia maya digegerkan dengan adanya informasi soal selebgram Lula Lahfah ditemukan meninggal dunia di Apartemen Essence Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026) malam.
Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pelatih timnas Indonesia John Herdman menegaskan keputusan para pemain diaspora bermain di kompetisi domestik tidak dipandang sebagai hal negatif.
Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya mengungkap selebgram Lula Lahfah, pacar Reza Arap ditemukan meninggal dunia di apartemen di Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Akun instagram milik selebgram sekaligus artis Lula Lahfah diserbu netizen usai kekasih dari Reza Arap itu dikabarkan meninggal dunia.
Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola mengakui Arsenal sebagai tim terbaik dunia saat ini. Manchester City menghadapi tantangan berat mengejar puncak klasemen Liga Inggris musim ini.

Trending

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Akun instagram milik selebgram sekaligus artis Lula Lahfah diserbu netizen usai kekasih dari Reza Arap itu dikabarkan meninggal dunia.
Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya mengungkap selebgram Lula Lahfah, pacar Reza Arap ditemukan meninggal dunia di apartemen di Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola mengakui Arsenal sebagai tim terbaik dunia saat ini. Manchester City menghadapi tantangan berat mengejar puncak klasemen Liga Inggris musim ini.
Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pelatih timnas Indonesia John Herdman menegaskan keputusan para pemain diaspora bermain di kompetisi domestik tidak dipandang sebagai hal negatif.
Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dunia maya digegerkan dengan adanya informasi soal selebgram Lula Lahfah ditemukan meninggal dunia di Apartemen Essence Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026) malam.
Sudah di Indonesia, 3 Pemain Keturunan Eropa Bisa OTW Dinaturalisasi dan Dipanggil John Herdman ke Timnas untuk Piala AFF

Sudah di Indonesia, 3 Pemain Keturunan Eropa Bisa OTW Dinaturalisasi dan Dipanggil John Herdman ke Timnas untuk Piala AFF

John Herdman mulai menyusun kerangka Timnas Indonesia jelang Piala AFF 2026. Tiga pemain keturunan di Liga 1 disebut bisa menjadi opsi naturalisasi buat Garuda.
Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Rangkuman Top 3 Bola hari ini: rumor Jesse Lingard ke Persib, peluang jadi pemain termahal Liga 1, dan kebangkitan Al Nassr.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT