News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Penyegelan Salah Satu Tempat Karaoke di Probolinggo Diwarnai Adu Mulut

Petugas gabungan yang terdiri dari Satpol PP, TNI, Polri dan tokoh agama yang dipimpin langsung oleh Wali Kota Probolinggo Hadi Zainal Abidin melakukan aksi penyegelan sebuah tempat karaoke, yakni Family 88.
Rabu, 2 November 2022 - 16:48 WIB
Penutupan salah satu tempat karaoke di Probolinggo diwarnai adu mulut
Sumber :
  • M. Syahwan/tvOne

Probolinggo, Jawa Timur - Petugas gabungan yang terdiri dari Satpol PP, TNI, Polri dan tokoh agama yang dipimpin langsung oleh Wali Kota Probolinggo Hadi Zainal Abidin melakukan aksi penyegelan sebuah tempat karaoke, yakni Family 88 di kawasan Hotel Tampiarto, Jalan Suroyo, Kecamatan Tisnonegaran, Kelurahan Kanigaran, Kota Probolinggo, Selasa (1/11/2022).

Hadi mengatakan upaya penertiban tempat hiburan ini dalam rangka menindak lanjuti aturan Perda tahun 2015.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Hiburan malam berkedok karaoke keluarga di wilayah Kota Probolinggo jangan sampai ada karena melanggar asusila dan kemaksiatan,” ucapnya.

Dalam aksinya, wali kota bersama petugas melakukan penyegelan paksa di salah satu ruangan yang dinilai sebagai akses masuk ke ruang karaoke atau sudut bangunan Hotel Tampiarto.

"Kita lihat saja. Jika segel itu rusak atau tetap dibuka paksa, maka pihak hotel jelas melanggar aturan Perda serta perizinan yang berlaku,” terangnya.

Saat dikonfirmasi, Prasetyo Eko Karso melalui kuasa hukumnya Farizi menjelaskan bahwa pemilik Karaoke 88 membantah keras tempat yang disegel Wali Kota Probolinggo itu bukanlah akses masuk ke Family 88.

“Sungguh tidak masuk akal karena kita juga tidak pernah dikasih surat atau sampai digrebek. Kok malah sekarang seenaknya mau menyegel seperti ini? Padahal kita mengurus perizinan tempat karaoke ini sudah satu tahun yang lalu,” jelasnya, Rabu (2/11/2022).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Farizi menambahkan anehnya proses pengurusan izin yang dimaksud tidak ada kendala sedikit pun mulai dari tahap meja ke meja.

“Sebagai wali kota tidak boleh seenaknya mau menutup tempat ini. Apa karena perizinan tempat ini bernama Eko? Coba saja jika pakai nama lain selain Eko, bisa dimungkinkan hal seperti ini tidak akan terjadi. Artinya, ini merupakan sentimen pribadi yang dibawa secara prosedural,” tambahnya. (msn/nsi)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT