News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Gelar Penyambutan Bupati dan Wakil Bupati Sidoarjo, Siap Wujudkan Visi Besar di 100 Hari Kerja

Bupati dan Wakil Bupati Sidoarjo, Subandi dan Mimik Idayana mendapatkan amanah dari masyarakat Sidoarjo untuk meminpin Kabupaten Sidoarjo lima tahun kedepan
Selasa, 4 Maret 2025 - 11:37 WIB
Penyambutan Bupati dan Wakil Bupati Sidoarjo
Sumber :
  • tim tvone - khumaidi

Sidoarjo, tvOnenews.com - Bupati dan Wakil Bupati Sidoarjo, Subandi dan Mimik Idayana mendapatkan amanah dari masyarakat Sidoarjo untuk meminpin Kabupaten Sidoarjo lima tahun kedepan. Atas amanah itu Bupati Sidoarjo Subandi mengucapkan terima kasih atas dukungan yang diberikannya. Dikatakannya kepercayaan itu sebuah kehormatan besar yang akan dijalankannya dengan penuh rasa tanggung jawab, keikhlasan, dan dedikasi yang tinggi. 
 
“Kami mengucapkan terima kasih atas dukungan panjenengan semua sehingga kami menerima amanah sebagai bupati dan wakil bupati Sidoarjo untuk memimpin Kabupaten Sidoarjo hingga lima tahun mendatang,” ucapnya saat acara penyambutan dirinya di pendopo Delta Wibawa usai dilantik, Senin, (3/3). 

Di hadapan seluruh Forkopimda Sidoarjo, Kepala OPD Sidoarjo serta seluruh camat dan kepala desa/lurah, Bupati Sidoarjo Subandi mengucapkan komitmennya untuk mewujudkan visi besar di 100 hari kerja. Visi besar itu yakni menata desa, membangun kota, dan menjadikan Sidoarjo sebagai metropolitan inklusif, berdaya saing, sejahtera, dan berkelanjutan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Kami fokus pada peningkatan kualitas hidup masyarakat melalui lima sasaran utama yakni meningkatkan pendapatan per kapita, kemiskinan menuju 0%, ketimpangan berkurang, meningkatkan daya saing daerah dan produktivitas serta daya saing SDM meningkat dan penurunan emisi Gas Rumah Kaca/GRK dengan menuju net zero emission,” ungkapnya.

Bupati dan Wakil Bupati Sidoarjo Subandi dan Mimik Idayana juga bertekad membawa Sidoarjo ke arah yang lebih maju dan sejahtera melalui misinya. Misinya antara lain mencakup pengembangan SDM berdaya saing, pertumbuhan ekonomi inklusif, pemerintahan yang bersih dan digital, pembangunan infrastruktur berkualitas, serta mewujudkan masyarakat yang religius dan harmonis.

“Visi dan misi ini akan kami implementasikan dalam bentuk 14 prioritas program kerja,”ujarnya.

Dalam kesempatan itu Subandi menjabarkan 14 prioritas program kerja yang akan dilakukannya. Diantaranya menciptakan 100.000 lapangan kerja baru, pengobatan gratis untuk warga Sidoarjo, makan bergizi gratis untuk warga miskin dan lansia, 20.000 beasiswa untuk pelajar dan anak yatim mulai dari tingkat SD hingga perguruan tinggi, 2000 pupuk dan benih gratis untuk nelayan dan petani serta Rp.50 juta untuk modal usaha mikro/UMKM, Rp. 500 juta untuk desa, dan 20.000 umkm naik kelas.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT